Mohon tunggu...
Pendidikan

Bagaimana Peluang Siswa SMK di SNMPTN 2013?

20 Februari 2013   07:15 Diperbarui: 24 Juni 2015   18:00 1709
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

7. Jumlah Alumni di PTN yang didaftarin

8. IPK/Prestasi Alumni

9. Pengembangan SDM Daerah

10. Aturan Khusus tiap PTN

Namun dari poin-poin penilaian diatas, saya pikir ada beberapa poin yang tidak memihak kepada siswa SMK. sebut saja poin:

1. Nilai raport.

Nilai raport anak SMK pastinya kalah jauh dibandingkan dengan anak-anak SMA, dilihat dari KKM saja sudah jelas perbedaannya. lalu mau bilang apalagi?

2. Nilai per mata pelajaran.

Mata pelajaran SMK berbeda dengan SMA. SMK lebih mengedepankan pelajaran prodktif sedangkan untuk teori normatif & adaftif tidak. sehingga nilai per mata pelajaran teori SMK pasti kalah jauh dibandingkan dengan anak SMA, sebut saja matematika, bahasa Indonesia, bahasa inggris, dll. Ditambah lagi teori produktif tidak dimasukkan kedalam poin penilaian. Kekuatan anak SMK yang ada di teori produktif pun hilang. karena SNMPTN tidak menilai nilai mata pelajaran produktif.

7. Jumlah alumni.

Bagaimana jumlah alumni nya mau banyak, wong kesempatan untuk masuk ke Univ nya aja kecil.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun