Blackpink akan comeback pada tanggal 26 Juni 2020 mendatang.Comeback yang bertajuk  How You Like That ,ini menjadi comeback pertama Blackpink setelah satu tahun lebih rehat dan merilir Kill this  Love.
Sebelum itu YG Entertaiment ,telah mengkorfirmasi bahwa Blackpink akan comeback 3 kali dalam tahun 2020 ini.Pada 2020 ini dimulai pada bulan Juni ini dengan Judul How You Like That dan disusul pada bulan Agustus,dan Album utama pada bulan September mendatang.
How You Like That ini akan di rilis pada tanggal 26 Juni 2020,pukul 18:00 waktu Korea(Jam 16:00 waktu WIB).ini akan menjadi promosi korea Pertama mereka setelah sebelumnya Kill this love lebih menonjolkan promosi Amerika mereka.
Spolier:
Blackpink telah meluncurkan banyak sekali teaser,di mulai dari teaser individu sebanyak 2 jenis per personil hingga 17 juni ini.
Dimulai pada 10 juni 2020,dengan poster yang menunjukan gambar ubin yang sangat misterius dan tanggal comeback yang jelas.
Disusul pada tanggal 14 juni 2020,mereka merilis acara Diary diYoutube Channel mereka dengan judul 24/365.Dalam Vlog mereka ini mereka menjelaskan beberapa bocoran comeback mereka pada bulan juni ini.Jisoo menjelaskan bahwa comeback mereka akan bertemakan Swag dan Hip Hop Style,dengan tambahan  lirik seperti "PADA BING PADA BONG"(lirik lagu boombayah).Rose juga menjelaskan akan ada nuansa kucing dilagu terbaru mereka ini,Jennie dan lisa sangatlah unik,mereka menjelaskan bahwa akan ada unsur King Kong yang marah di Lagu tersebut.
Pada 15 Juni 2020 ini,Blackpink semakin membuat penasaran akan konsep apa yang akan ditonjolkan pada comeback mereka ini.teaser yang dirilis senin kemarin ini menonjolkan sisi misterius dan malah seperti konsep Bumi atau konsep avatar.
Pada 16 Juni 2020,mereka merilis teaser baru dengan konsep yang sama pada 15 juni kemarin,akan tetapi poster ini lebih jelas dari sebelumnya.
17 juni 2020,konsep 15 dan 16 juni sangatlah berbeda.Pada 17 juni ini,konsep mereka lebih menonjolkan konsep swag dan dewasa mereka .hmmm misterius...
Teori gw nih:
OK untuk konsep mereka pada Juni 2020 ini akan menonjolkan rasa swag dan dewasa mereka seperti yang dikatakan Jisoo.
Konsep yang menonjolkan swag dan mewah akan menonjol pada Mv lagu ini,seperti Teaser 1 yang menonjolkan sisi baik dari Blackpink,dan dan teaser 3 yang menonjolkan sisi swag mereka.
Untuk koreo sendiri sudah jelas akan menonjolkan sisi power full mereka .terlihat dari perkataan Jeniie ya mengatakan ada unsur Kingkong yang marah,sepertinya itu akan menjadi koreo terbaru mereka .
Untuk konsep full Mv mereka,tema mereka akan seperti Mv fantasik Baby BIGBANG yang futuristik dan swag.
Kemarin juga banyak sekali yang memprediksi akan ada konsep air,api ,angin,dan Bumi pad akonsep MV mereka ,konsep itu sepertinya akan mejadi konsep individual mereka diMV sedangkan untuk konsep grub mereka lebih ke Swag.
Ok ini spoiler MV Blackpink juni 2020 ini,yang penuh misterius dan futuristik.Terima kasih.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H