Mohon tunggu...
alexander christian
alexander christian Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Let's Start it

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Peran Citizen Journalism Dalam Menyajikan Informasi di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Berbasis Media Sosial

26 Oktober 2021   02:17 Diperbarui: 26 Oktober 2021   02:24 457
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Postingan @infocegatan_jogja mulai dari berita kehilangan, berita kebakaran, berita laka lantas dan lain-lain. Oleh karena mayoritas postingan merupakan berita dari masyarakat, peran citizen journalism sangat penting disini.

gambar 2

sumber: Instagram @merapi_uncover
sumber: Instagram @merapi_uncover

Pada gambar dua, merupakan postingan akun @merapi_uncover, yang memuat berita tentang tertangkapnya klitih di daerah Gunung Kidul. Berita tersebut diambil oleh salah seorang warga yang berada di lokasi kejadian. Dimana hal ini merupakan suatu tindakan citizen journalism.

Selain itu pada akun @merapi_uncover terdapat banyak informasi mengenai tempat tempat wisata yang berada di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Istimewanya beberapa informasi tersebut juga diberikan atau berasal dari masyarakat.

Dsini terlihat bahwa dalam setiap postingan akun @merapi_uncover peran citizen journalism cukup penting, untuk memberikan informasi seputar Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Gambar 3

sumber: Instagram @kabarjogja
sumber: Instagram @kabarjogja

Pada Gambar tiga, merupakan postingan akun @kabarjogja, yang memuat berita tentang kebakaran pada salah satu pabrik triplek di daerah Pajangan Bantul. Berita tersebut diambil oleh salah seorang warga yang berada di lokasi kejadian. Dimana hal ini merupakan suatu tindakan citizen journalism.

Selain itu pada akun @kabarjogja juga terdapat beberapa postingan berita dari media resmi yaitu Harian Jogja.

Postingan yang berada di @kabarjogja juga bervariatif, dimana selain memberikan informasi seputar kejadian yang terjadi di DIY, terdapat pula informasi seputar tempat wisata, tempat makan, dan lain-lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun