Mohon tunggu...
Aldo Indrawan
Aldo Indrawan Mohon Tunggu... Akuntan - I believe God always bless me

"My strength is the prayer of God and the prayer of parents"

Selanjutnya

Tutup

Money

Tugas Teori Akuntansi Prof Apollo (Daito): Agency Theory, Efficient Hypothesis Market, Signalling Theory, Contracting Theory

16 Mei 2020   10:54 Diperbarui: 16 Mei 2020   10:53 1906
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Source: A Gobal Wall

Hallo sahabat sarjana muda , gimana kabar kalian ? Semoga saja selalu di beri kesehatan dan doa panjang umur , agar kita selalu bisa berkumpul dengan orang-orang tercinta , seperti keluarga dan kerabat .
Amin.

Di dalam mata pelajaran Teori Akuntansi pasti kalian sudah pernah mendengar kata " Agency Teori "

Nah maka dari itu saya akan membahas tentang " Agency Teori "

Apa sih Agency Teori itu ?
Jadi Agency Teori yaitu suatu teori yang menjelaskan adanya suatu hubungan kerja antara si pemilik perusahaan atau pemegang saham dan manajemen.

Jika menurut para ahli Jensen dan Smith (1984 ) Agency Teori yaitu merupakan yang dapat menjelaskan konsep suatu hubungan kontraktual antara principal & agent.

Jika menurut Anthony dan Govindajaran (2005) Agency Teori merupakan suatu teori yang mendasari dalam setiap hubungan antara agent & principal dengan adanya asumsi di dalam setiap individu yang sangat berkepentingan di dalam bidang masing-masing.

Menurut Brigham dan Gapenski (1996)
Hubungan dalam keagenan yang selalu mempunyai konflik kepentingan antara lain :

1. Pemilik perusahaan & creditur

2. Bawahannya & manager

3. Pemilik perusahaan & Manager

Sebagai contoh dalam investor yang dapat menjual suatu saham perusahaan di dalam pasar modal atau dapat juga yang menahan dalam saham tersebut .

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun