Mohon tunggu...
Aldi wahyu pratama
Aldi wahyu pratama Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Pelita Bangsa

Hobi : Berolahraga ,Traveling

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

''Keunggulan Java : Mengapa Masih Menjadi Pilihan Utama Programmer ?"

11 Desember 2024   20:10 Diperbarui: 11 Desember 2024   20:19 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
(Foto: Java Logo Walppaper ( Sumber: wallpapercave.com))

Selain itu, bahasa pemrograman Java memiliki fungsi keamanan. Java terkenal sebagai bahasa pemrograman yang sangat dilindungi. Sistem dilindungi dari orang orang yang tidak bertanggung jawab oleh setidaknya tiga sistem pengamanan. Sistem pengamanan Louder Class menangani pegamanan kelas Java ke interpreter runtime. Perangkat ini memiliki kemampuan untuk memverifikasi bytecode sebelum dijalankan. Ini memastikan bahwa bytecode dapat memenuhi aturan dasar Java. Management keamanan aplikasi dan pengendalian keamanan bekerja untuk menangani keamanan pada tingkat aplikasi dengan mengendalikannya. Dengan cara ini, program dapat mengontrol akses ke sumber daya tambahan seperti sistem window, sistem file, dan port jaringannya.

Daftar Library yang Lengkap

(Foto : Bahasa Pemrograman Java Memiliki Library Yang Lengkap(Sumber : diengcyber.com))
(Foto : Bahasa Pemrograman Java Memiliki Library Yang Lengkap(Sumber : diengcyber.com))

Bahasa pemrograman Java memiliki perpustakaan yang sangat lengkap. Oleh karena itu, para programmer dapat membuat aplikasi apapun yang mereka inginkan. Meskipun tidak semua Java adalah bahasa pemrograman yang dapat menyediakan database yang diinginkan dan dibutuhkan programmer.

Kemampuan Menangani Kesalahan dengan Baik

Java membantu programmer memisahkan kode normal dari penanganan kesalahan dengan sistem exception handling yang terintegrasi. Ini membuat program lebih stabil dan mudah di-debug.

Aplikasi dan Relevansi di Masa Kini

 Java terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan zaman, mulai dari aplikasi berbasis desktop hingga perangkat Internet of Things (IoT). Berikut adalah beberapa alasan utama mengapa Java masih relevan hingga saat ini:

  • Kompatibilitas: Kemampuan untuk mengintegrasikan teknologi baru.
  • Komunitas Besar: Dukungan komunitas programmer Java yang aktif menawarkan banyak sumber daya belajar dan solusi untuk masalah pengembangan.
  • Kinerja Stabil: Ini cocok untuk aplikasi skala besar yang membutuhkan stabilitas, seperti aplikasi bisnis dan perbankan.

Kesimpulannya, Java adalah bahasa pemrograman yang kuat dan serbaguna yang terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan pengembang di era digital. Dengan semua keunggulannya, tidak mengherankan bahwa Java masih menjadi salah satu bahasa pemrograman paling populer di dunia. Java adalah pilihan yang bagus untuk pemula dalam pemrograman atau profesional dalam pengembangan perangkat lunak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun