Mohon tunggu...
Jejak Bercerita
Jejak Bercerita Mohon Tunggu... -

Sekilas Diri ku #Alce# Ini blog pribadi ku seorang pengelana. Blog ini aku buat untuk menjadi ajangku belajar menulis, menulis tentang apa saja. Tentang berbagai macam hal yang aku temui sehari hari, pemikiran2 ku, atau pengalaman2ku disaat aku pergi ke suatu tempat sehingga pengalaman itu tidak hilang begitu saja tapi bisa menjadi memory yang indah dalam bentuk tulisan. Dan semoga dengan menuliskannya, bisa menjadi ajang informasi dan bermanfaat bagi yang membacanya. Siapapun boleh setuju atau tidak dengan tulisan ku. Tapi saya tidak perlu menunggu orang lain untuk setuju dengan apa yang saya tulis, karena setiap orang punya hak atas dirinya sendiri dan bebas mengungkapkan apa yang ingin dia ungkapkan dan memiliki sudut pandang sendiri akan sebuah obyek. Hidup ini ada positive dan negativenya bagaikan Yin dan Yang yang selalu bersinergi. Saya seseorang yang open minded yang dapat menerima pendapat dan kelebihan orang lain juga mampu menerima kritikan secara terbuka dengan positif. Dan kritikan kalian tentang tulisan2ku akan membantu ku untuk menulis lebih baik lagi. Terima kasih atas kunjungan Anda ke blog saya, semoga tulisan saya ada manfaatnya. Salam Hangat, Alce Ganyau

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Cerita Lengkap tentang Maroko

17 Mei 2018   03:24 Diperbarui: 17 Mei 2018   03:52 4465
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kota2 diatas tersebut bisa juga di capai dengan naik bus namun diluar kota di atas hanya bisa dicapai dengan bus umum yg jadwalnya bisa dilihat di website : www.ctm.ma.

Kartu Simcard apa?
Terus terang setiap masuk ke sebuah negara, selain Mesin ATM atau Money Changer, Kartu Simcard Hp adalah barang yang menjadi perburuan utama saya. Karena saya akan bener bener mati langkah dan mati kutu jika nggak punya barang ini.
Simcard dan paket di Maroko itu murah! Saya memilih pake 2 provider yang berbeda yaitu Orange dan Telecom. 

Orange bisa di beli dengan yg sdh jadi paket internet mulai dari 10 dirham keatas. Sedangkan Telecom seringnya kita harus beli nomor dulu baru ngisi paket. Telecom agak ribet, tetapi dia punya koneksi internet yang kencang namun kurang bandel di daerah pedalaman otw ke gurun. Kartu Orange lebih murah meriah, agak slow tapi bandel jaringannya. Nah loooh..pilih yang mana? Suka suka mu aja deehh..

Setiap beli kartu biasanya kita diminta copy pasport, jadi jangan lupa bawa pasport saat mau beli. Jgn khawatir, mereka yang akan copy'in.  

Catatan : Seperti yang saya katakan di atas, setiap kota memiliki Souk dan Medina. Tetapi tidak ada Medina yang terlalu menarik dan lengkap selain dari yang di Marrakesh dan Fez. Namun kalau kalian ada waktu yang cukup ada baiknya kalian datangi setiap Medina dan Souk yang ada sebagai perbandingan dan pengalaman saja. Masih akan tetap ada hal yang menarik dan hal yang berbeda untuk di lihat kok. 

Sekian.

Untuk informasi tambahan mengenai Maroko bisa di googling di https://wikitravel.org/en/Morocco

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun