Mohon tunggu...
Albertushenry
Albertushenry Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Seorang mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Nasionalis pada anak jaman sekarang

2 Desember 2018   00:13 Diperbarui: 2 Desember 2018   00:18 151
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Seperti yang sudah kita duga sekarang bahwa banyak anak-anak pada jaman sekarang yang lebih kita kenal dengan sebutan Kids jaman now, sudah banyak yang melupakan rasa nasionalitas mereka berkurang bahkan tidak sedikit yang hilang. Tapi sebelum kita melangkah ke faktor- faktor yang mempengaruhinya, kalian tau tidak apa sih nasionalisme itu? Nasionalisme adalah sikap politik dari masyarakat yang memiliki kesamaan bangsa, budaya, Bahasa, serta wilayah. Ada juga beberapa ciri ciri nasionalisme pada jaman sekarang :

  • Nasionalisme adalah rasa kecintaan seseorang terhadap ras, bangsa, tanah air.
  • Nasionalisme adalah rasa ingin mereka dalam hal politik, dan keselamatan.
  • Nasionalisme itu merupakan bakti seseorang terhadap bangsa dalam menjalankan kehidupan bernegara.
  • Nasionalisme juga merupakan ajaran suatu bangsa agar rakyatnya mencintai bangsa itu dan mau mempertahankan bangsa itu.

Pemahaman Nasionalisme terus- menerus berkembang sampai sekarang dan pemahaman tentang nasionalisme pada abad ke-20 masih berkembang  dengan kekuatan-kekuatan berikut :

  • Keinginan untuk mempersatukan seluruh rakyat dan wilayahnya.
  • Perluasan kekuasaan dan kenegaraan.
  • Mempertumbuhkan dan meningkatkan kesadaran tentang pentingnya kebudayaan.
  • Konflik yang imbul antara bangsa-bangsa yang bidasari oleh perasaan nasionalisme.

Menurut Profesor W. F. Wertheim, nasionalisme dapat dipertimbangkan sebagai suatu bagian integral dari sejarah politik, terutama apabila ditekankan pada konteks gerakan-gerakan nasionalisme pada masa pergerakan nasional. Lalu apa ang mendorong munculnya faham nasionalis? Faham nasionalis di dorong oleh:

  • Adanya campur tangan penjajahan.
  • Adanya keingian  untuk melepaskan diri dari penjajahan sehingga dapat memiliki hak-hak mereka masing masing.
  • Adanya rasa senasib dan seperjuangan.
  • Menetap di suatu daerah.

Ada pula tujuan-tujuan terbentuknya nasionalisme antara lain ialah:

  • Membentuk kekuatan dan kemauan untuk mempertahankan bangsanya dari musuh dan menimbulkan semangan rela berkorban.
  • Menghilangkan extrimisme/ tindakan berlebihan antar warga negara.
  • Menciptakan hubungan antar masyarakat yang damai, dan tidak ada masalah.

Lalu setelah mengetahui apa itu nasionalisme , ciri-ciri nasionalisme, faham-faham yang mendorong terbentuknya nasionalisme, dan tujuan terbentuknya. Sekarang kita akan membahas kenapa anak jaman sekarang kurang semangat nasionalismenya, ada dua faktor yang dapat menyebabkan nasionalis pada jaman sekarang mengalami pengurangan, yaitu adalah faktor internal, dan faktor external :

  • Faktor internal
  • Pemerintah dalam jaman reformasi yang tidak sesuai dengan harpan anak muda jaman skarang yang menimbulkan kekecewaan
  • Keluarga dan lingkungan sekitar tidak mencerminkan rasa patriotis dan nasionalis.
  • Demokratisasi yang melewati batas etika dan sopan santun, telah menimbulkan frustasi dan optimisme.

Tertinggalnya Indonesia dgn Negara-negara lain dalam segala aspek kehidupan, membuat para pemuda tdk bangga lagi menjadi bangsa Indonesia.

Timbulnya etnosentrisme yg menganggap sukunya lebih baik dari suku-suku lainnya, membuat anak lebih mengagungkan daerah atau sukunya daripada persatuan bangsa.

  • Faktor external:
  • Cepatnya perkembangan tehnologi yang ada pada jaman sekrang ini.
  • Anak-anak pada jaman sekarang lebih menganut paham idealis dan individualis.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun