Mohon tunggu...
Andi Ardianto
Andi Ardianto Mohon Tunggu... Guru - Guru SD IT Insan Cendekia

Semoga tulisan yang saya hasilkan bisa menjadi amal yang terus mengalir.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Tips Hidup Tenang dan Bahagia

26 Desember 2023   05:19 Diperbarui: 26 Desember 2023   07:02 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Perhatikan catatan itu dan renungkan.

2. Syukur sabar

Ini terdengar klise tapi dampaknya luar biasa. Ya, pada hakikatnya hidup ini terbagi dalam dua sisi syukur dan sabar.

Kita bersyukur atas segala nikmat yang diberikan dan bersabar atas apa yang belum dianugerahkan.

Catatan yang ada di poin 1 bisa dijadikan landasan betapa Allah sudah memberikan begitu banyak nikmat kepada kita.

Dari sana kita juga bisa mengevaluasi sudah berapa banyak yang kita syukuri.

Atas apa yang belum diberikan maka rasa sabar harus dikuatkan. Ini akan membuat hati tenang dan tidak gelisah.

3. Sawang sinawang

Hidup kita bisa jadi adalah kehidupan yang diinginkan orang lain. Tidak ada orang yang sempurna kebahagiaannya.

Capaian dan kebahagiaan di satu sisi terkadang juga menyimpan kegagalan dan kesedihan di sisi yang lain.

Yang hari ini kita inginkan dari orang lain bisa jadi kalau diberikan kepada kita dampaknya kurang baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun