Mohon tunggu...
Subhan Alba Bisyri
Subhan Alba Bisyri Mohon Tunggu... Dosen - DOSEN

FISIP

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Alur dan Konflik Cerita

27 Oktober 2022   08:35 Diperbarui: 27 Oktober 2022   09:05 316
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Plot merupakan ,sebab akibat yang menggerakkan alur.

Ada juga Ahli  yang mengatakan bahwa plot itu gumpalan gumpalan cerita kecil dengan jumlah banyak yang dirangkai oleh alur dan jadilah cerita.

Jadi plot merupakan mata rantai dan alur merupakan pengait antar mata rantai sehingga ,matarantai terkait satu dengan yang lain dan jadilah sebuah rantai yang panjang , atau cerita yang panjang.

*Jenis Alur.*
Alur padat itu cerpen, dan alur longgar itu Novel.

Cerpen tokohnya hanya satu atau dua tokoh, konfliknya juga satu, sering tempat dan waktunya juga satu.

Sementara kalau cerpen, alurnya sangat bisa panjang, bisa beberapa tokoh, protagonis, maupun  antagonis, dengan memungkinkan masing masing jadi POV, konfliknya juga bisa banyak , baik konflik internal maupun eksternal, konflik alamaupun sosial. sering tempatnya juga bisa banyak dan waktunya juga panjang.

*Jenis Alur ada 4*
Pertama, alur Progresif ( alur maju). Kedua. Alur refresif ( alur mundur) .ketiga , alur gabungan ( alur maju ke mundur) dan yang keempat, alur sub alur, ( alur kecil dalam  alur besar)

*Konflik*
Konflik itu tarik menarik antara kepentingan kepentingan yang berbeda,yang memungkinkan cerita berkembang dinamis. Jadi tidak mungkin menarik cerita tanpa konflik, karena konflik cerita itu jadi ada.

Konflik tidak selalu berupa pertengkaran, kericuhan atau permusuhan diantara para tokoh. Ketegangan batin ,perbedaan pandangan ,dan sikap antar tokoh itu juga konflik.

Konflik ada dua.
Konflik ekternal dan konflik internal.

Konflik internal itu konflik yang terjadi dalam diri / jiwa tokoh, benturan tokoh dengan dirinya sendiri, misalnya tentang cita cita,keinginan yg terpendam, keputusasaan, dan keyakinan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun