Mohon tunggu...
Aksara Sulastri
Aksara Sulastri Mohon Tunggu... Wiraswasta - Freelance Writer Cerpenis
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Lewat aksara kutuliskan segenggam mimpi dalam doa untuk menggapai tangan-Mu, Tuhan. Aksarasulastri.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Rekomendasi Kado Bermanfaat Tilik Bayi

11 Mei 2022   06:09 Diperbarui: 11 Mei 2022   07:49 303
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


3. Lendang bayi 

Warga Pemalang menyebutnya dengan lendang bayi atau nama lainnya selendang untuk menggendong bayi. 

4. Kasur dan Bantal Guling


Kasur dan bantal guling kecil khusus untuk bayi. Kita bisa beli dengan satu paket lumayan hemat. Ini bisa digunakan untuk bayi setiap mau tidur.

5. Mainan Bayi

Mainan bayi lebih bagus pilih yang mengeluarkan bunyi. Karena bisa menenangkan saat bayi menangis.

Lima barang di atas bisa dijadikan rekomendasi kado spesial untuk tilik bayi. Selain bermanfaat semua itu juga bisa membuat teman maupun sahabat merasa bahagia karena kita datang untuk menemui anaknya.

Dengan begitu ikatan tali silaturahmi diantara kita lebih lekat. Siapa tahu saat kita memiliki bayi mereka akan datang menilik bayi kita. Gantian istilahnya. Tapi, jangan terlalu berharap. Kita niat tilik bayi lebih bagusnya untuk berbagi. Bukan mengharapkan timbal balik. Jika kita ikhlas tentu ada rezeki lain dari orang lain. 

Semoga rekomendasi kado spesial untuk tilik bayi bisa kalian pilih dan dijadikan kado bawaannya. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

***

Pemalang, 11 Mei 2022

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun