Mohon tunggu...
Akmal Faza Qurhaj Laksono
Akmal Faza Qurhaj Laksono Mohon Tunggu... Lainnya - mahasiswa produktif dan unggul

Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga 20107030014 Tangerang Kota, Banten Sepak Bola, Futsal, badminton SUCCES IS MY RIGHT

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Senang Kuliner dan Jago Makan, Inilah 10 Kota Kuliner Terbaik di Indonesia yang Wajib Kalian Ketahui

18 Maret 2021   05:48 Diperbarui: 18 Maret 2021   05:54 1753
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Relate banget nih, kalau udah dapet info tentang kuliner yang enak + lezat beeuuhhh bawaanya gak sabaran pengen cepet-cepet ngerasain satu persatu yaa.

pasti semua orang senang makan dong yaa kan, nah dan juga setiap orang punya makanan favoritnya masing-masing karena tentunya itu tergantung pada selera makanan yang disukainya, ada yang suka makanan yang pedas, ada yang suka makanan yang manis, makanan yang sedikit asin, gurih dan lain-lain banyak macam-macamnya.

Nah rekomendasi untuk kalian kalian yang senang dan jago makan, kalian harus tahu dan nyobain semuanya kalau bisa sesuai dengan selera kalian masing-masing. 

10 kota wisata kuliner terbaik di Indonesia dengan makanan-makanan khas dan lezat yang akan membuat kalian ngiler dan tergiur ingin datang dan makan sepuasnya. Oke kita mulai dari angka yang paling besar terlebih dahulu.

10. Bandung

Siapa yang tidak kenal kota Bandung? Bandung memiliki makanan khas yang membuat penasaran bagi para traveler, selain terkenal banyak tempat wisata hiburan yang bagus bagus, bandung juga diminati oleh para pengunjung karena makanan makanan yang lezat dan memiliki ciri khas rasa tersendiri, seperti ada siomay, batagor, karedok, mie kocok, surabi bandung, dan yang sangat terkenal dan rugi kalau sampai kelewatan yaitu peuyeum, makanan bisa langsung dimakan atau seringnya biasa dijadikan oleh-oleh bagi para pengunjung yang datang, yuukkk jangan lupa berburu peuyeum saat mampir ke bandung.

9. Surabaya

Kota yang terkenal dengan sebutan kota pahlawan memiliki segudang sejarah yang pastinya selalu akan diingat oleh rakyat Indonesia, kota Surabaya juga terkenal dengan kota yang punya wisata kuliner yang luarbiasa, mungkin tidak banyak yang tahu tentang apa saja sih makanan makanan yang lezat di kota pahlawan itu, di kota Surabaya ada kuliner khas yang paling terkenal sekota Surabaya, bahkan seIndonesia yakni rujak cingur. 

Rujak ini adalah campuran petis dan cingur. Pastinya kebanyakan orang belum tau, apa itu cingur? Cingur merupakan sebutan lain dari hidung sapi, rujak cingur terdiri dari beberapa bahan, seperti lontong, tahu, tempe, toge, kacang Panjang, cingur, kangkong. Rujak cingur juga ada yang berisi buah-buahan seperti, mangga muda, nanas dan bengkoang. Yang menjadikan khas dari rujak cingur berbeda dengan rujak-rujak lainnya, itu karena ada cingurnya sehingga rasa dan baunya sangat khas sekali. Aneka kuliner khas Surabaya lainnya selain rujak cingur yang bisa bikin kalian penasaran dan ketagihan kalau dah nyoba yaitu tahu tek, semanggi, sate klopo, nasi pecel, rawon dan lontong balap.

8. Padang

Kalau ngomongin kuliner di kota Padang, pastinya kalian tidak asing lagi dengan satu nama yang sangat populer, yaitu rendang. Makanan yang sudah mendunia terkenal di mancanegara seluruh orang di dunia ini umumnya senang dan suka makan rendang, rendang juga berhasil membuat bangga negara Indonesia, mengharumkan dan mengangkat nama baik negara kita tercinta ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun