Memoar ide malam ini tiba tiba terlintas dalam pikiranÂ
Iseng iseng saja sebuah memoar yang agak malas sebenarnya  untuk dipikirkanÂ
Tetapi selalu  terngiang untuk ditelisik dan dituangkan  dalam secarik tulisanÂ
Secairik puisi yang mengebu gebu ingin dibacaÂ
Secarik puisi tentang perubahan tentang apasaja bahkan semestaÂ
Secarik bualan iseng yang mungkin dapat  bermaknaÂ
Perubahan oh perubahan yang didambakanÂ
Perubahan bagai bunga yang indah yang menunggu  buah yang tak terasa menjadi buah yang mengagumkanÂ
Perubahan dan proses bagaikan dua mata uang yang tak bisa dipisahakan
Perubahan yang diharapkan tidak mencakup hal yang muluk muluk saja atau hal yang tinggi tinggiÂ
Melainkan sebuah perubahan bisa diawali dari hal paling sederhana dan dimulai Â
Karena sebuah perubahan mustahil bisa dicapai tanpa peroses yang dijalani
# 3 Agustus 2023
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H