Khusus buat relawan. Baliho? Secara umum, pengertian baliho adalah suatu media atau sarana promosi yang mengandung unsur memberitakan suatu kegiatan atau event yang berkaitan dengan khalayak umum.
Istilah "baliho" sebenarnya berasal dari bahasa Arab yang berarti menyampaikan. Apa yang disampaikan melalui baliho adalah pesan yang tersirat, promosi, iklan atau pemberitahuan yang sifatnya agar diketahui khalayak umum. Baliho juga sangat berhubungan dengan media berpromosi suatu produk.
Baliho Pilkada Purbalingga sudah terpasang di berbagai sudut kota, desa dan pelosok Purbalingga. Dari sebuah baliho masyarakat akan menilai siapa yang akan dipilih menjadi Bupati Purbalingga. Selamat menanti tanggal 9 Desember 2020. Salam sehat selalu. ***
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI