Mohon tunggu...
Akhmad Naufal
Akhmad Naufal Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Prodi Geografi Universitas Lambung Mangkurat 2024

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengidentifikasi Simbol pada Peta Provinsi Kalimantan Utara

6 Oktober 2024   22:56 Diperbarui: 7 Oktober 2024   02:09 252
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Simbol Peta Berdasarkan Fungsinya/dokpri

Simbol Peta Berdasarkan Sifat

Simbol Peta Berdasarkan Sifatnya/dokpri
Simbol Peta Berdasarkan Sifatnya/dokpri

Simbol peta berdasarkan sifatnya dapat dibagi menjadi dua, yakni:

1. Simbol Kualitatif

Digunakan untuk membedakan persebaran fenomena atau benda yang digambarkan, seperti menggambarkan penyebaran jenis hutan, jenis tanah, penduduk, dan fasilitas layanan pendidikan.

2. Simbol Kuantitatif

Digunakan untuk membedakan atau menyatakan jumlah. Pada simbol-sibol yang bersifat kuantitatif biasanya terdapat gradasi arsiran yang rapat hingga renggang atau warna yang gelap hingga terang. Ini untuk menggambarkan perubahan kuantitas atau interval nilai yang tertinggi sampai terendah.

Setelah membahas apa itu simbol peta dan jenis-jenisnya, bisa kita lihat betapa pentingnya simbol-simbol tersebut dalam membantu kita memahami informasi geografis dengan mudah. 

Dengan adanya simbol, peta yang mungkin terlihat rumit bisa jadi lebih sederhana dan mudah dibaca. Mulai dari gunung, jalan raya, hingga batas wilayah, semuanya bisa kita pahami hanya dengan melihat simbol-simbol yang ada. Pada akhirnya, mengenal simbol peta dengan baik bikin kita lebih percaya diri saat menggunakan peta untuk berbagai keperluan, entah itu perjalanan, penelitian, atau sekadar memahami suatu area lebih baik. 

Nama : Akhmad Naufal

NIM : 2410416310017

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun