Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Analisis Pilihan

Demokrat Pasca Hengkang dari Koalisi Perubahan

14 September 2023   21:48 Diperbarui: 14 September 2023   21:50 296
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jika Demokrat enggan untuk kembali berlayar bersama Koalisi Perubahan, maka pilihannya tinggal dua poros yang masih terbuka lebar dengan konsekuensi yang harus di ambil.

Apakah akan berlabuh ke koalisi Indonesia Maju (KIM) dan mendukung proses pencapresan Prabowo Subianto, atau Demokrat harus rekonsiliasi dengan PDI Perjuangan dengan mendukung Pencapresan Ganjar Pranowo.

Elit partai Demokrat siap berkoalisi dengan Prabowo Subianto atau Ganjar Pranowo tanpa mensyaratkan AHY Sebagai Bacawapres.

Posisi Demokrat menurunkan nilai tawar untuk dua poros yang sudah terbentuk.

Lantas kemana sikap partai Demokrat akan melakukan kerjasama politik dengan dua poros yang sudah terbentuk itu, jika partai berlambang mercy tersebut sudah enggan kembali ke Koalisi Perubahan ?

Sementara waktu yang bergerak dengan begitu cepatnya, dan proses pendaftaran Bacapres dan Bacawapres sudah tinggal hitungan hari lagi.

Jika partai Demokrat tidak segera mengambil sikap politiknya, sangat mungkin partai yang di Nahkodai oleh AHY tersebut akan tenggelam dalam perhelatan politik di pemilu yang akan datang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun