Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Mengenal 6 Kebiasaan Orang yang Memiliki IQ Tinggi

24 Agustus 2023   19:13 Diperbarui: 24 Agustus 2023   19:19 461
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Albert Einstein seorang fisikawan yang memiliki IQ tinggi, Sumber : zulnas.com

"Orang yang memiliki kecerdasan diatas rata-rata memang tidak bisa dilihat dan di ukur dengan mata telanjang, sebab intelegensi seseorang tidak bisa diukur secara matematis dan bersifat abstrak, sehingga kita hanya bisa melihat dari fenomena atau gejala serta kebiasaan-kebiasaan yang terbilang unik dan berbeda dengan manusia pada umumnya"

Kecerdasan seseorang memang tidak bisa diukur secara matematis, mengingat kapasitan dan kemampuan seseorang memiliki perbedaan yang signifikan.

Tokoh-tokoh hebat yang memiliki kecerdasan di atas rata-rata seperti Albert Einstein, Crustoper Hirata, Wiliam James Sidis, Marilyn Vos Savant, Christopher Michael Langan, Mislav Predavec dan sederet tokoh lainnya yang memiliki kecakan dan kejeniusan diatas rata-rata manusia pada umumnya.

Tokoh-tokoh Islam dengan tingkat kejeniusan dan IQ diatas rata-rata seperti Imam Al Ghazali, Ibnu Sina dengan ilmu kedokterannya, Ibnu Khaldun, dan masib banyak lagi sederet tokoh lainnya yang memiliki IQ Di atas rata-rata.

Orang yang memiliki IQ di atas rata-rata memang kerap kita temui, meski kita tidak bisa mengukur secara pasti IQ yang di miliki oleh orang tersebut, akan tetapi orang yang memiliki IQ tinggi pada umumnya memiliki perspektif yang berbeda melihat sesuatu, bahkan ketajaman berpikirnya bisa melampaui orang biasa pada umumnya.

Uniknya lagi orang yang jenius atau memiliki IQ tinggi cenderung memiliki kebiasaan yang terbilang unik dan berbeda dengan orang pada umunya. Berikut 6 kebiasaan unik yang perlu kita tahu, orang yang memiliki IQ tinggi 

Pertama : Suka dengan hal baru dan menantang 

Orang dengan IQ diatas rata-rata cukup gemar dengan baik baru yang menantang bagi dirinya.

Pasalnya orang yang memiliki IQ tinggi tersebut, dengan cara berpikirnya yang kreatif tidak mudah puas dengan apa yang sudah di capai.

Kemampuan berpikirnya yang terus berjalan, bergerak dan berkembang, sehingga rasa keingin tahuannya yang besar, membuat mereka (orang yang ber IQ tinggi) ingin selalu mencoba hal-hal baru yang bisa memuaskan rasa keingin tahuan mereka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun