Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Analisis Pilihan

Anies dan AHY Pasangan Ideal dalam Kontestasi Pemilu 2024

7 Agustus 2023   12:34 Diperbarui: 7 Agustus 2023   12:42 252
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sementara AHY yang menunjukkan kebersamaan dan keakraban bersama Anies Baswedan, disinyalir sebagai calon terkuat untuk bisa mendampingi Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden.

Koalisi NasDem, PKS, dan Demokrat ini, merupakan koalisi yang cukup solid, meski tidak bisa dipungkiri baik PKS maupun Demokrat kerap di goda oleh partai lain untuk berpindah haluan.

Keakraban Anies Baswedan bersama AHY, sering tampil bareng dengan Anies seperti menonton laga voli di ajang Sea V League 2023, pertandingan antara Timnas Indonesia versus Vietnam di Sentul, Bogor, Jawa Barat, hari ini Sabtu (22/7/2023). AHY juga yang menemani Anies saat akan berangkat naik haji dan menjemputnya saat pulang.

AHY pun kerap di sebut-sebut sebagai bakal calon wakil presiden yang siap untuk mendampingi Anies Baswedan dalam kontestasi pemilu tahun 2024.

AHY Juga memiliki Kedekatan dengan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh 

Agus Harimurti Yudhoyono selain membangun camistry dengan Anies Baswedan sebagai Bakal Calon Presiden dari koalisi perubahan, sosok AHY Pun juga membangun kedekatan dengan Surya Paloh.

Bahkan Susilo Bambang Yudhoyono di awal memang sudah menitipkan putra sulungnya tersebut kepada ketua NasDem Surya Paloh.

Artinya sosok AHY ini juga cukup cocok bagi Surya Paloh, sehingga tidak heran jika AHY di gadang-gadang menjadi sosok terkuat untuk mendampingi Anies Baswedan.

Anies Baswedan dan AHY yang memiliki latar belakang akademi dan militer, merupakan pasangan yang cocok dan ideal untuk saling melengkapi satu sama lain.

Karena AHY juga sosok muda, muda, energik, cerdas, dan pastinya sama-sama memiliki visi dan misi untuk perubahan dan perbaikan.

Dengan demikian Baik Anies maupun AHY akan menjadi nahkoda yang kuat, dalam kerangka membawa perahu Nusantara ini berlayar menuju kemajuan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun