Mohon tunggu...
Faisol
Faisol Mohon Tunggu... Wiraswasta - Lahir di Jember - Jawa Timur, Anak ke 2 dari enam bersaudara.

Instagram : akhmadf_21 Twitter : @akhmadf21

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Cerdas Berlalu Lintas di Musim Hujan, Perhatikan 7 Tips Ini Saat Berkendara

5 November 2022   09:49 Diperbarui: 5 November 2022   09:52 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tingkat Kerawanan saat berkendara di musim penghujan, sumber: federaloil.co.id

Artinya keberadaan lampu pada kendaraan Kita, jangan diabaikan dan jangan disepelekan, sebab lampu-lampu yang ada di kendaraan kita sebagai sistem untuk berkendara dengan tujuan untuk keselamatan kita semua.

5. Kondisi Rem bagus dan Maksimal 

Cek and ricek, tidak hanya kebutuhan perlengkapan yang harus disediakan, tidak hanya lampu-lampu penerang yang harus diteliti, faktor Penting lainnya adalah rem kendaraan jangan sampai blong.

Kondisi Rem pada kendaraan yang hendak kita tumpangi baik sepeda maupun mobil harus juga dicek, ketika hendak melakukan perjalanan jauh.

Rem depan maupun rem belakang, harus sama-sama diteliti, sebab kecelakaan terjadi kerapkali abai terhadap keberadaan rem, terutama pada kendaraan roda empat.

Situasi dan kondisi dimusim penghujan ini, rem belakang maupun rem depan sudah harus dalam kondisi prima, ketiak hendak menempuh perjalanan dari jarak ratusan bahkan sampai ribuan kilo meter.

Dengan Rem yang prima, sebagai sebuah antisipasi akan kecelakaan pada musim penghujan ini, sehingga kita masuk dalam kategori pengendara yang cerdas Berlalu lintas.

6. Waspada dengan genangan Air saat di Jalan.

Jalan-jalan yang tergenang air, biasanya mudah bolong, semakin lama akan semakin membesar jika tidak cepat diperbaiki.

Jalanan berlubang dan tergenang air saat musim penghujan, menjadi salah satu faktor kecelakaan yang kerap berujung pada kematian.

Tentu menjadi pengendara yang cerdas, tidak hanya cerdas Berlalu lintas, namun juga paham jalanan yang cukup rawan terjadinya kecelakaan, apalagi dimusim hujan, yang kerap banyaknya jalanan yang tergenang air.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun