Mohon tunggu...
Akhmad Saifi
Akhmad Saifi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Pendidikan Sejarah

Saya suka menulis dan mencari referensj berita

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Keseruan Mahasiswa Inbound Universitas Pendidikan Indoenesia Menonton Film Dokumenter "Awan di Atas Truk"

29 September 2022   20:10 Diperbarui: 29 September 2022   20:14 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pada tanggal 24 September 2022, Mahasiswa Inbound Universitas Pendidikan Indonesia melakukan kegiaran Modul Nusantara, yakni menonton sebuah film dokumenter karya dari Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia berjudul "Awan di Atas Truk.

Film ini menceritakan tentang perjuangan seorang kepala keluarga yang mengais rezeki demi keluarganya, dari scene-scene yang saya liat sudah lumayan bagus untuk disebut sebagai film pendek, isi cerita dari film juga tidak kalah dengan kualitas film-film lain. 

Berawal dengan scene dirumah Pak Awan bersama istrinya sedang mengobrol santai sebelum pergi meninggalkan rumah untuk bekerja sebagai sopir truk. Isi film dipenuhi dengan cerita pribadi dari Pak Awan yang penuh dengan jenaka hingga cerita-cerita kelam beliau seperti risiko besar dijalan hingga bos yang tidak terlalu memperhatikan dan mensejahterakan karyawannya sendiri, namun beliau tetap lapang dada menjalani demi menghilangkan perut lapar dari keluarga tercinta.

Pak Awan juga menceritakan tentang Putri nya yang meninggal karena pola makan yang tidak bagus. Sempat memiliki shock dan depresi yang tidak terbendung, Pak Awan sempat mengajak istri nya sendiri untuk mengakhiri diri dengan terjun dari jembatan saking depresi nya.

Mungkin pelajaran yang dapat saya petik dari film tersebut ialah tentang perjuangan seorang  pria yang rela jarang pulang kerumah demi keluarga dan kesabaran besar yang dimiliki Pak Awan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun