Mohon tunggu...
Akbar Pitopang
Akbar Pitopang Mohon Tunggu... Guru - Berbagi Bukan Menggurui

Mengulik sisi lain dunia pendidikan Indonesia 📖 Omnibus: Cinta Indonesia Setengah dan Jelajah Negeri Sendiri terbitan Bentang Pustaka | Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta | Ketua Bank Sampah Sekolah | Teknisi Asesmen Nasional ANBK | Penggerak Komunitas Belajar Kurikulum Merdeka | akbarpitopang.kompasianer@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Ada 8 Cara Sukses Survive sebagai Pelajar Perantauan

26 Juni 2022   23:56 Diperbarui: 27 Juni 2022   14:12 1192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kenangan kuliah di Jogja yang begitu syahdu dan luar biasa (ilustrasi via krjogja.com)

Caranya dengan menjaga kualitas komunikasi dengan orangtua. hal mudah yang bisa dilakukan tentu dengan panggilan telepon. 

Karena teknologi semakin canggih, untuk zaman seperti saat sekarang ini cara komunikasi yang bisa dilakukan anak dengan orangtuanya menggunakan fitur video call.

Sering-seringlah menghubungi orangtua, bahkan saat sedang sibuk mengikuti segala aktifitas di dunia kampus maupun kegiatan berorganisasi.

Terutama, pada saat si mahasiswa hendak melakukan kegiatan seperti touring atau berkunjung ke tempat tinggal rekan mahasiswa yang berada di luar daerah tempat berkuliah.

Dulu, penulis punya sahabat yang diantara kami memiliki kedekatan dan keakraban yang terjaga hingga saat ini.

Ketika musim liburan tiba, kami sering bergiliran mengunjungi tempat tinggal sahabat-sahabat kami tersebut.

Kami pernah ke Wonogiri, Ponorogo, Pacitan, Solo, Karangayar, serta tentunya mengunjungi sahabat-sahabat kami yang tinggal di daerah DIY seperti di Gunungkidul, Bantul, Sleman dan Kulon Progo.

Ilustrasi Video Call dengan orangtua (via kapanlagi.com)
Ilustrasi Video Call dengan orangtua (via kapanlagi.com)

Sebelum penulis melakukan kegiatan touring, penulis wajib mengabari terlebih dahulu ke orangtua di kampung halaman.

Walaupun mungkin dianggap sepele, tapi efeknya sungguh luar biasa. Orangtua di kampung akan ikut mendoakan kegiatan tersebut sehingga aman dan selamat dalam menjalaninya.

*****

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun