Lalu setelah mengetahui data yang tersedia di instansi terkait serta di daring kemudian dilakukan survey primer. pada survey primer ini para mahasiswa langsung turun ke lapangan untuk mengetahui permasalahan apa saja yang terdapat dilapangan serta meminta pendapat dari warga sekitar untuk mengetahui apa saja permasalahan yang terdapat di wilayah tersebut.
3. tahapan pengolahan data dan analisis RDTR
Dalam penyusunan RDTR setelah semua data telah didapatkan dilakukan analisis data. serangkaian analisis digunakan sebagai masukan dalam merumuskan konsepsi RDTR meliputi, tujuan penataan wilayah perencanaan, penyusunan rencana struktur ruang, penyusunan rencana pola ruang, perumusan ketentuan pemanfaatan ruang, penentuan delineasi blok peruntukkan.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H