Terkadang ceroboh.
Seringkali melanggar aturan/hukum.
Memanfaatkan orang lain demi kepentingan pribadi.
Bertindak kasar.
Sering berbohong dan menipu orang lain.
Sering melakukan tindakan yang kurang bertanggung jawab.
Cluster C
Jenis gangguan kepribadian pada cluster ini menunjukkan pemikiran dan tingkah laku yang cemas. Berikut pengelompokkannya.
Gangguan Kepribadian Menghindar
Seseorang dengan gangguan ini biasanya suka menghindari interaksi sosial karena takut mendapatkan penolakan. Ini terjadi karena mereka menganggap dirinya rendah dari orang lain dan penuh dengan kekurangan. Mereka biasanya tidak ingin berinteraksi dengan orang lain kecuali mereka yakin akan disukai dan diterima. Gejalanya antara lain.