Mohon tunggu...
AISHA DJODY SHANATA
AISHA DJODY SHANATA Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik yang gemar menulis dan berbagi sudut pandang tentang isu-isu sosial, politik, dan ekonomi. Aktif dalam kegiatan organisasi dan pengembangan diri, saya percaya bahwa tulisan adalah alat untuk menginspirasi dan membawa perubahan. Mari berdiskusi dan saling belajar!

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Sinkronisasi Perencanaan: Strategi Kabupaten Blitar Wujudkan Pembangunan Terintegrasi dan Berkelanjutan

20 November 2024   09:37 Diperbarui: 20 November 2024   10:04 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kegiatan rapat koordinasi ini merupakan langkah strategis dalam menyelaraskan perencanaan pembangunan daerah Kabupaten Blitar, baik di tingkat pemerintah daerah maupun desa. Sinkronisasi perencanaan yang telah dilakukan, diharapkan dapat memastikan setiap program dan kegiatan pembangunan berjalan selaras, tepat sasaran, dan berkontribusi nyata terhadap pencapaian target pembangunan yang telah ditetapkan. Dengan memperkuat sinergi dan kolaborasi antar-pemangku kepentingan, pembangunan di Kabupaten Blitar dapat dilaksanakan secara efektif, efisien, dan berkelanjutan. Semoga hasil dari rapat ini menjadi dasar yang kokoh dalam membangun Kabupaten Blitar yang lebih terintegrasi, maju, dan sejahtera.

Penulis: Aisha Djody Shanata, Canara Agustin, Diva Zinta, Sukma Anjani, Benediktus Hansen

Penyunting: Aisha Djody Shanata

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun