Dengan panen perdana ini, Bupati Gunungkidul, H. sunaryanto pun ikut memberikan apresiasi nya. Menurut beliau, pengembangan budidaya melon intanon berbasis teknologi dengan  sistem internet of things (iot) dengan pengoprasianya melalui Hp dapat di kembangan pula di pesantren-pesantren lain.Â
Harapannya, PP.Darul Quran ini dapat menjadi role model dalam menciptakan kemajuan ekonomi pondok pesantren, dengan pengembangan dan kerjasamanya dengan pondok pesantren di Gunungkidul dan sekitarnya, dapat mensukseskan tujuan SDGS melalui menguatkan pendapatan regional daerah dan menguatkan pertumbuhan ekonomi di Gunungkidul melalui tradisi bertani.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H