Mohon tunggu...
Aina Isma Salsabila
Aina Isma Salsabila Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa PGSD Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Perpustakaan sebagai Sistem dan Pusat Informasi

29 Juli 2023   20:59 Diperbarui: 29 Juli 2023   21:00 306
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: dip.fisip.unair.ac.id

Pengertian perpustakaan secara sederhana adalah salah satu bentuk organisasi sumber belajar yang menghimpun berbagai informasi dalam bentuk buku dan bukan buku yang dapat dimanfaatkan oleh pemustaka (misalnya guru, siswa, dan masyarakat) dalam upaya mengembangkan kemampuan dan kecakapannya.

Perpustakaan merupakan salah satu lembaga sumber informasi guna menunjang

kegiatan proses belajar mengajar di sekolah. Perpustakaan merupakan sistem atau pusat

informasi yang di dalamnya terdapat aktivitas pengumpulan, pengolahan, pengawetan,

pelestarian dan penyajian serta penyebaran informasi. Perpustakaan sebagaimana yang ada

dan berkembang sekarang telah dipergunakan sebagai salah satu pusat informasi, sumber

ilmu pengetahuan, penelitian, rekreasi, pelestarian khasanah budaya bangsa, serta

memberikan berbagai layanan jasa lainnya

Perpustakaan sekolah tidak hanya sebagai penyedia bacaan siswa di kala

senggang. Perpustakaan harus menjadi sumber, alat, dan sarana untuk belajar

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun