Mohon tunggu...
Aidil Fitriani
Aidil Fitriani Mohon Tunggu... Guru - Mengitari waktu ,,,Menuliskan....

https://m.facebook.com/a.fitrianialfian https://aqnibelajarblog.blogspot.com/aidilfitriani Memancing Jalan -Jalan .. Motret

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Tanjung Sarai

7 Agustus 2022   21:58 Diperbarui: 7 Agustus 2022   22:02 731
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tanjung Sarai

Adalah Destinasi wisata danau dan perairan di sepanjang sungai yang ada di wilayah kotabangun kabupaten Kutai Kartanegara.

Dari Kotaraja ( sebutan Lain dari Kutai Kartanegara ) sekitar kurang lebih 82 km ditempuh melalui jalur darat, dapat juga ditempuh

melalui  jalur air melalui sungai mahakam dengan menggunakan kapal.

Kita dapat melihat pemandangan danau yang luas dengan lebatnya hutan yang masih asri dan hijau, serta menikmati tiupan angin

 yang sepoi - sepoi. Sangat nyaman bagi kita untuk melepaskan kepenatan rutinitas kerja.

Melalui kampung dengan panduan dari warga sekitar, serta penunjuk arah kita akan mudah sampai ketempat wisata Tanjung Sarai.

Sebelumnya, kita akan melewati sebuah danau yang didalamnya terdapat ikan sungai tawar seperti lele, ikan patin, ikan jelawat yang

dipelihara dan tidak pernah untuk dikonsumsi. Disini kita hanya membeli pakan ikan, kemudian menaburkan kedalam air, maka kita

akan melihat ikan - ikan besar yang timbul untuk mengambil pakan - pakan yang ditaburkan.

Dokpri
Dokpri

Disetiap akhir pekan, kita akan bertemu dengan pendatang dari berbagai kota, untuk menikmati weekend bersama keluarga. Disini

 juga disediakan hiburan seperti karaoke, serta pendatang dapat beristirahat dengan membawa makanan atau dapat membeli di

 warung terdekat yang disediakan minuman atau makanan menu daerah setempat.

Dokpri
Dokpri

Pastikan kita bertanya ke penduduk setempat. Karena di sini banyak destinasi wisata selain danau juga air terjun di lokasi yang

berbeda tapi dikecamatan yang sama.

Yang mau merasakan sensasi wisata berbeda, kesini yuk !!!

Pastikan diperjalanan kondisi kendaraan stabil, karena disepanjang perjalanan melewati hutan dan kampung yang jaraknya

berjauhan, jangan lupa membawa makanan dan air minum, agar perjalanan kita menyenangkan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun