*koordinasi motorik halus yang buruk,
*bentuk huruf yang tidak konsisten,
*pengucapan baik tetapi sulit saat menulis,
*urutan dan susunan kata yang kurang tepat,
*cepat lelah dan tangan sakit saat menulis.
Â
Faktor Yang Dapat Menjadi Penyebab Adanya Disgrafia
- anak mengalami ADHD
- anak Hiperaktif
- anak mengalami keterlambatan berbicara
Namun bunda dan ayah sekalian, tidak perlu khawatir terhadap semua masalah yang muncul dalam proses belajar anak. Sebab, dibalik kesusahan pasti terdapat kemudahan. Terdapat beberapa cara untuk mengobati disgrafia,
Pertama, Terapi.
Dengan mengajak anak untuk pergi ke psikolog pendidikan atau fisioterapis untuk melakukan terapis. Biasanya, yang akan dilakukan para psikolog terhadap anak yang mengidap disgrafia yakni terapi fisik yang berguna untuk menentukan posisi lengan dan postur tubuh saat menulis agar anak merasa nyaman ketika belajar.
Kedua, Latihan di Rumah.