Mohon tunggu...
Ahyarros
Ahyarros Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger | Editor book | Pegiat literasi dan Perdamaian |

Blogger | Editor book | Pegiat literasi dan Perdamaian |

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

PBNU, Lakpesdam PWNU NTB, dan Kominfo Gelar Seminar Nasional Santri Cakap Digital

24 Juli 2022   21:26 Diperbarui: 24 Juli 2022   21:51 302
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam kesempatan yang sama, Ketua Lakpesdam Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PW NU NTB), Jayadi, mengatakan acara literasi digital di Ponpes Al-Ijtihad Danger, Masbagik, Lotim tersebut terselenggara atas kerjasama PBNU Pusat, Kominfo, Lakpesdam PWNU NTB, dan Majlis Wakil Cabang (MWC) NU Masbagik, Lombok Timur. 

Dalam acara ini, ada narasumber yang dihadirkan, yaitu Lakpesdam PBNU, Hesbulah Bahar, Akademisi Universitas Islam Negeri (UNIN) Mataram, Apipuddin, dan Ahyar Ros (Sosial Media Strategist).    

Seminar Nasional, Santri Cakap Digital Lakpesdam PWNU NTB di Ponpes Al-Ijtihad, Danger, Masbagik, Lotim. (Dok pribadi).
Seminar Nasional, Santri Cakap Digital Lakpesdam PWNU NTB di Ponpes Al-Ijtihad, Danger, Masbagik, Lotim. (Dok pribadi).

Santri dan jamaah NU yang hadir diharapkan bisa memanfaatkan sosial media untuk mengabarkan kisah dan cerita positif ke seluruh Nusantara. "Semoga acara literasi digital hadiri 200 orang peserta ini berdampak pada positif bagi para santri". Kata dia.

Saat ini PWNU NTB tak hanya mendorong dan memberikan pelatihan buat santri di pondok pesantren, tapi juga untuk masyarakat umum di Nusa Tenggara Barat (NTB).

Ketua Majelis Wakil Cabang NU Cabang Lombok Timur, TGH. Ahmad Subki Hulaimi, menyambut baik kegiatan santri sadar digital ini. Menurutnya acara literasi digital tersebut bisa berdampak positif bagi santri dan kader Nahdaltul Ulama di Masbagik.

"Program ini sangat bermanfat menambah kecakapan santri di era digital ini". Ujar TGH. Ahmad Subki saat memberikan sambutan diacara Kominfo dan PBNU cakap digital.

Ketua MWC NU Cabang Lotim berharap, kegiatan cakap digital akan menambah pengetahun baru buat santri dalam pemanfaatan teknologi dan membuat konten positif dilingkungan pondok pesantren.

"Sehingga dengan kecakapan digital yang baik dan bijaksana, santri bisa berkontribusi pada penyebaran konten yang bermanfaat".  Harapnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun