Mohon tunggu...
Ahmad Syariful
Ahmad Syariful Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Langit Musik, Bersenandung Ria Tanpa Takut Habis Kuota

30 Oktober 2017   23:55 Diperbarui: 31 Oktober 2017   05:12 2245
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

9. Bukan sekedar aplikasi streaming musik biasa

screenshot-2017-10-30-11-35-45-59f7a36bf33a2d3e55666d34.png
screenshot-2017-10-30-11-35-45-59f7a36bf33a2d3e55666d34.png

Fitur video yang diperkenalkan beberapa minggu yang lalu berhasil memisahkan LangitMusik dengan aplikasi streaming musik lainnya. Karena lewat fitur ini, pengguna bisa menonton video klip dari penyanyi lokal favorit pengguna. 

Selain itu, pengguna juga bisa menonton interview dan konser dari penyanyi lokal favorit pengguna. 

screenshot-2017-10-30-12-07-10-59f7a3958dc3fa0d142ddaf2.png
screenshot-2017-10-30-12-07-10-59f7a3958dc3fa0d142ddaf2.png
Bahkan pengguna bisa menikmati vlog seru yang diberi nama LangitMusik Corner. 

Feedback

Sebagai aplikasi streaming musik terbesar di Indonesia, LangitMusik berhasil menunjukkan kualitasnya yang tak kalah bagus dengan aplikasi buatan luar negeri. Dengan jutaan lagu berkualitas yang disediakan dan fitur-fitur unik yang dimilikinya, tak heran jika aplikasi ini memiliki jutaan pengguna aktif. Selain itu, keberadaan aplikasi ini juga berhasil untuk meminimalisir maraknya pembajakan lagu di internet. 

Hanya saja, di balik setiap kelebihan tersimpan kekurangan, yakni:

1. Kualitas audio tergantung seberapa kuat jaringan internet

Saat sedang menikmati musik dengan volume maksimal, saya tiba-tiba heran karena suaranya tiba-tiba menjadi pelan. Ternyata jaringan internet lah penyebab utamanya. Saat hujan turun deras, biasanya jaringan internet mulai melemah. Sehingga tak heran jika musik yang sedang saya putar melalui LangitMusik mengalami penurunan kualitas. 

Saran saya, semoga ke depannya tersedia pengaturan kualitas musik, sehingga pengguna tak merasa kesal saat lagu yang sedang diputar tiba-tiba mengalami penurunan kualitas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun