Mohon tunggu...
Ahmad Syariful
Ahmad Syariful Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Langit Musik, Bersenandung Ria Tanpa Takut Habis Kuota

30 Oktober 2017   23:55 Diperbarui: 31 Oktober 2017   05:12 2245
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Antarmuka yang simpel dan modis

Dengan jutaan pengguna aktif, tentunya LangitMusik memperhatikan kenyamanan pengguna dalam menjalankan aplikasinya. Sehingga tak heran jika aplikasinya terlihat modis dan stylish.

screenshot-2017-10-30-11-34-21-59f7a24798182714dd3c63d2.png
screenshot-2017-10-30-11-34-21-59f7a24798182714dd3c63d2.png
Selain itu, LangitMusik pun tetap terlihat simpel. Sehingga pengguna tak dibuat pusing saat menjalankan aplikasinya.

3.Jutaan lagu berkualitas yang bisa dinikmati tanpa batas

Sebagai aplikasi streaming musik terbesar di Indonesia, LangitMusik sudah menyiapkan 6 juta lagu yang bisa didengarkan secara legal oleh penggunanya. Sehingga tak heran jika aplikasi ini memiliki tagline "Musiknya Hidup Kamu". 

screenshot-2017-10-30-22-45-51-59f7a28012ae942e39432e32.png
screenshot-2017-10-30-22-45-51-59f7a28012ae942e39432e32.png
Dimulai dari lagu lawas sampai lagu yang paling kekinian, semuanya tersedia di LangitMusik. Lagu dari penyanyi lawas yang legendaris pada masanya seperti Nicky Astria tersedia lengkap di LangitMusik.

screenshot-2017-10-30-22-50-05-59f7a2a0c252fa640b44c9a2.png
screenshot-2017-10-30-22-50-05-59f7a2a0c252fa640b44c9a2.png
Bahkan lagu internasional yang populer sekali pun tersedia di LangitMusik. 

4. Playlist yang sesuai dengan mood

Saat pertama kali membuka aplikasi LangitMusik, pengguna akan diarahkan menuju halaman utama yang diberi nama "For You". 

screenshot-2017-10-30-11-34-31-59f7a2c6f33a2d433d02c992.png
screenshot-2017-10-30-11-34-31-59f7a2c6f33a2d433d02c992.png
Selain rekomendasi lagu, pengguna pun disuguhkan dengan beragam playlist yang sudah disesuaikan dengan mood. 

5. Tetap up-to-date dengan perkembangan musik

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun