Semuanya gembira di bawah senja yang merona
Menandakan malam segera tiba
Senja merona di langit pantai Papuma
Membawa romansa kita semakin mendalam
Tak terasa kita terus bergandeng tangan
Nikmati pantai berpasir putih
*****
Kota Pudak, 19 November 2022
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!