-1. Iman Menghilangkan Sifat Kepercayaan Manusia Terhadap Makhluk
-2. Iman Menanamkan Sikap Tidak Takut Menghadapi Kematian
-3. Iman akan Membuat Seorang Mukmin Memiliki Jiwa yang Tenang
-4. Iman Mewujudkan Kehidupan yang Lebih Baik dan berkualitas
Lalu seperti apa ciri-ciri orang beriman tersebut:
Punya Rasa Takut Terhadap Allah SWT
Khusyuk saat Melaksanakan Sholat
Menjauhkan Diri dari Kegiatan yang Sia-sia
Senang Mendengar Bacaan Ayat Al-Qurā€™an
Menunaikan Zakat
Meneladani Rasul
Tawakal
Sabar
Punya Akhlak yang Baik
Selalu Bersyukur
LALU APA BEDANYAĀ IMAN DAN TAQWA?
Takwa memiliki pengertian menahan diri dari perbuatan tercela dan takut terhadap murkanya Allah SWT. Iman adalah perkataan dengan lisan kemudian diyakini dalam hati dan taqwa mengamalkan dengan anggota badan. Setelahnya bertambah dengan ketaatan dan berkurangnya kemaksiatanā€¯
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H