Mohon tunggu...
Politik

Dampak-dampak Korupsi

10 November 2016   07:10 Diperbarui: 10 November 2016   07:30 156
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Korupsi yang telah mewabah di negara kita menjadi sebuah virus dalam aspek kehidupan. Dimana bahan bahan makanan serta keperluan pokok lainnya melambung tinggi dengan begitu tidak terjangkau para orang yang miskin.

Rakyat miskin tidak mudah mengakses jasa dengan mudah seperti: pendidikan, kesehatan,rumah yang layak,informasi,hukum dsb. Hal seperti itu membuat masyarakat semakin terpuruk dalam kemiskinan.

  • MENINGKATNYA KRMINALITAS

Dengan terjadinya tindak korupsi kejahatan semakin meluas dan melanggar hukum yang ada. Praktek penyuapan terhadap berbagai aspek kehidupan demi mecapai tujuan pribadi atau kelompok. Hal seperti itulah yang membuat angka kejahatan semakin meningkan dan menyebar di mana mana

C. DAMPAK TERHADAP PERTAHANAN DAN KETAHANAN

a. Terbatasnya Alat Untuk Sistem Pertahanan (Alusista)

b. Lemahnya garis batas negara

c. Adanya kekerasan atau kericuhan dalam masyarakat diberbagai tempat.

D. DAMPAK KERUSAKAN LINGKUNGAN

a. Menurunnya kualitas lingkungan

Kerusakan lingkungan atau dalam aspek ekologi dapat menurun dikrenakan adanya eksploitasi besar – besaran. Sebenarnya cara tersebut sudah dilarang dalam undang-undang, tetapi penegak hukum yang tidak tegas dan tergiur pada korupsi sehingga eksploitasi dengan melanggar hukum sudah seperti tersistem dengan petugas pemerintahan maupun penegak hukum.

b. Menurunnya kualitas hidup

Lingkungan hidup yang telah rusak bukan saja menurunkan kualitas lingkungn tetapi juga menurunkan kualitas hidup.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun