Mohon tunggu...
Rifqi Jafar
Rifqi Jafar Mohon Tunggu... Penulis - Pimred Media Koreksi

pelajar di pondok pesantren sidogiri. menekuni dunia literasi kurang lebih 3 tahun. untuk pengalaman dia pernah menjadi pimred dan sekred media Koreksi. tulisnnya pernah di muat di media internal pesantren seperti sidogiri media, sidogiri.net dan lain-lain

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Secret Ramadhan Part 2 Habis

16 April 2020   16:37 Diperbarui: 16 April 2020   16:44 15
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah mengurai tentang penjelasan diturunkannya Alquran dan malam lalilatul qodar maka disini kami akan melanjutkan pembahasan mengenai hal lain yang masuk dalam bagian rahasia kemulian bulan Ramadhan, berikut lanjutannya;

Pintu surga dibuka pintu neraka di tutup 

Habib Abdullah Al-haddad dalam kitabnya nasoih diniyah menjelaskan bahwa di bulan Ramadhan pintu surga di buka, pintu neraka di kunci, setan-setan perusak dibelenggu lalu disingkirkan ke laut. Tujuannya agar mereka tidak merusak terhadap puasa dan qiyamul lailnya orang muslim saat itu. 

Riwayat lain menyebutkan bahwa pintu langit dan pintu surga dibukakan semua di bulan Ramadhan dan diberi ampunan mereka yang minta ampunan pada bulan tersebut. Mungkin saja yang dimaksud disni adalah tempat diijabahnya doa. 

Dimana dibulan Ramadhan nilai ibadah fardhu dilipat gandakan menjadi 70 kali lipatan sebagaiman sunnah yang berkembang menjadi pahala fardhu yang dikerjakan di bulan selain Ramadhan ibadah sunnah Sebagaimana yang dikatakan malaikat Jibril kepada Rasulullah; "barang siapa menututi Ramadhan dan tidak meminta ampunan maka semoga allah menjauhkannya katakanlah amin. Lalu Rasul menjawab amin. Yakni yang dikehendaki disini adalah dijauhkan dari mendapat ampunan entah itu dipersulit atau yang lainnya.

Banyaknya pristiwa besar terjadi di bulan ramadhan 

Diantaranya perang badar yang terjadi pada tanggal 17 Ramadhan. Yaitu pertempuran pertama yang dilakukan kaum muslim setelah mereka bermigrasi ke Madinah melawan kaum Quraisy dari Mekkah. 

Pertempuran berakhir dengan kemenangan kaum muslimin yang saat itu hanya berkekuatan 313 orang jauh berbeda dengan kekuatan orang musyrik saat itu yang  berjumlah 1000 orang. 

Hanya saja pertolongan allah telah menjadikannya umat islam mulia dengan jumlahnya yang sedikit. Selain itu ada pula pristiwa penghancuran kota asqolan oleh Salahuddin Alayyubi untuk menahan laju kekuatan salib yang akan merebut kota Quds. Sekarang kota Asqolan dikenal dengan nama Asduud di negara Palestina. Penjelasa

Itulah sekilas rahasia tentang kenapa bulan Ramadhan menjadi lebih hebat dari bulan-bulan yang lain dari sisi kemuliannya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun