Mohon tunggu...
Zaidan elhuda
Zaidan elhuda Mohon Tunggu... Ilustrator - Mahasiswa

menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Mengenal Konvergensi Media

16 April 2021   13:32 Diperbarui: 16 April 2021   14:11 141
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Salah satu platformnya yaitu kitabisa.com, banyak kemudian dari public figure yang bekerja sama saling membantu untuk menyelesaikan berbagai masalah yang ada di Indonesia, dengan adanya kemudahan ini kita juga bisa lebih cepat dalam penyaluran kebaikan dan saiing tolong menolong.

Konvergensi media sangat berkaitan dengan media baru dan media konvensional, konvergensi media adalah hasil dari media baru dan media konvensional, media konvensional hampir sama dengan media baru, yang mana menjadikan beberapa media menjadi satu. 

Saat ini konvergensi media sangat berpengaruh besar terhadap pemasaran yang ada di dunia maya atau internet, karena menyangkut dengan sistem yang ada, kemudia kemudahan dalam mengiklankan suatu produk diberbagai situs yang ada di internet menjadikan media konvergensi ini penting bagi perusahaan.

Berbagai market place atau online shop sudah banyak hadir dalam bentuk media, serta banyaknya kemudahan untuk mengakses market place tersebut, beberapa market place yang sering digunakan antara lain shoppe, tokopedia, blibli, dan lainnya. 

Dengan begitu masyarakat dimudahkan dalam melakukan perdangan dengan juga memakai fitur pembayaran virtual, ini juga adalah salah satu bentuk dari konvergensi media. Didalam fitur-fitur market place terdapat fitur dropship yang memudahkan distributor dalam mengembangkan usahanya, fitur ini juga pernah saya jalani dan memang sangat mudah dalm menjalaninya, semua kebutuhan sudah disiapkan oleh distributor dan dropshiper tinggal mempromosikan saja kepada khalayak umum. 

Namun dalam perjalanannya banyak sekali masalah dalam prosesnya terjadi sesuatu yang tidak diinginkan seperti penipuan dan lainnya, jika kita membeli di market place salah satu konsekuensinya adalah barang yang belum pasti, karena kita tidak datang langsung ke tokonya, dan ini menjadi salah satu hal terpenting yang perlu di evaluasi oleh setiap market place dalam kontribusinya di dalam konvergensi media agar tidak berdampak buruk bagi yang lain.

Di zaman sekarang yang dimana semuanya menggunakan teknologi yang canggih, perlu untuk cepat beradaptasi dengan digital agar nantinya memudahkan kita dalam berkehidupan dalam artian melakukan aktivitasnya untuk memenuhi sesuatu, dan perlu research yang baru dalam keberlangsungan konvergensi media.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun