Mohon tunggu...
agus siswanto
agus siswanto Mohon Tunggu... Guru - tak mungkin berlabuh jika dayung tak terkayuh.

Guru Sejarah

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

5 Catatan Menarik Pasca Indonesia Menahan Seri Palestina dalam FIFA Matchday

15 Juni 2023   08:10 Diperbarui: 15 Juni 2023   09:05 264
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Aksi Marselino Ferdinand saat melakoni laga melawan Palestina dalam FIFA Matchday. (sumber gambar: pssi.org)

Kini kondisi semacam itu tidak lagi ditemukan. Mereka mampu bermain secara normal. Bahkan pada beberapa even, timnas Indonesia mampu mengalahkan mereka. Salah satu di antaranya adalah lolosnya Indonesia pada babak final Piala Asia 2023 yang akan digelar di Qatar awal tahun depan.

Kelima, semangat juang yang tinggi. Inilah gambaran timnas Indonesia saat ini. Contoh paling dekat adalah saat dengan heroik timnas Indonesia mampu merebut medali emas SEA Games yang sudah puluhan tahun enggan singgah. Semangat juang tinggilah yang menjadi penyebab utamanya.

Beberapa catatan di atas menjadi modal berharga bagi timnas Indonesia di semua level. Modal ini pula yang nantinya akan mampu melambungkan nama Indonesia dalam cabang sepak bola tidak hanya Asia Tenggara, mungkin juga dunia.

Namun tetap harus diingat bahwa berpuas diri dengan capaian selama ini bukan hal yang bijak. Menjadikan prestasi saat ini sebagai pijakan untuk langkah ke depan adalah langkah paling bijak.

Aksi Marselino Ferdinand saat melakoni laga melawan Palestina dalam FIFA Matchday. (sumber gambar: pssi.org)
Aksi Marselino Ferdinand saat melakoni laga melawan Palestina dalam FIFA Matchday. (sumber gambar: pssi.org)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun