Mohon tunggu...
Agus Salim
Agus Salim Mohon Tunggu... Guru - Ahu seorang guru SD yang ingin berkiprah dalam hal menulis untuk bisa memberi manfaat bagi diri dan orang lain

Menulis merupakan suatu hal yang menarik bagiku, terlebih lagi sebagai seorang guru, aku ingin memberikan ilmu dalam bentuk tulisan, agar lebih bermanfaat dan dapat digunakan oleh siapa saja.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Tanpa Lampu Penerang dalam Kubur

27 Desember 2023   23:54 Diperbarui: 28 Desember 2023   00:31 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Gelap...

gelapnya malam ini

tanpa rembulan menyinari

tanpa bintang menemani

tanpa gemerlap lampu jalan

tak satu pun kan tahu

betapa gelapnya hati ini

tak seoranpun kan menemani

diriku saat ini

gelap...! gelap...! gelap!

tanpa lampu penerang

tanpa teman penenang

sendiri dalam pembaringan

jiwa ini...

raga ini...

tlah menjadi santapan penunggu tanah kuburan

hingga tinggal tulang belulang

akankah kudapatkan lampu penerang

dari sisi baik yang tlah kulakukan

agar gelapku tak sampai akhir zaman

hanya Engkaulah Sang pemberi ampunan

yang kuharap kan memberiku penerang

dari sisi baik yang kulakukan.

 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun