Mohon tunggu...
Agus Mukhtar
Agus Mukhtar Mohon Tunggu... Guru - Guru

Konsen di Dunia kebijakan publik bagan kesra Sosial Budaya Pendidikan dan Politik

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Kemenag Magelang, Adakan Jalan Santai HAB

30 Desember 2024   16:19 Diperbarui: 30 Desember 2024   16:19 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Bersama Panitia HAB Kemenag dengan Peserta Jalan Santai HAB. Dokpri.

Dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) ke 79 ,Kantor Kementrian Agama Kabupaten Magelang, hari ini, Senin, 30/12/2024  mengadakan acara  Jalan Sehat dengan tema "Jalan Sehat Kerukunan"

Acara yang dilaksanakan dilapangan Surokrido Ngablak ini ikuti oleh elemen elemen Kementrian Agama dengan  melibatkan Guru, Pengawas dan Staf dilingkungan Kemenag Kab. Magelang

Tidak luput para Anggota Forum Guru Sertifikasi Nasional Indonesia (Fgsni)  Kab. Magelang juga ikut andil dalam acara Jalan sehat Kerukunan tersebut.

Dalam memeriahkan HAB Kemenag ke 79,  sebanyak 250 orang anggota FGSNI Kab. Magelang yang terdiri dari RA, MI, MTS dan MA.

Foto Suasana Jalan Santai Kerukunan HAB Kemenag Kab.Magelang. Dokpri.
Foto Suasana Jalan Santai Kerukunan HAB Kemenag Kab.Magelang. Dokpri.

 Acara jalan santai  dibuka oleh Kepala Kantor Kemenag Kab. Magelang Dr. H. Hanif Hanani, S.H., M.H. 

Dalam amanahnya, Kakan Kemenag menyampaikan kebahagiaanya,  karena para   guru ikut hadir dalam acara Jalan sehat dalam memperingati HAB Kemenag ke 79. Kakan Kemenag berharap Kab. Magelang terus kompak dan menjaga kerukunan antar guru Madrasah.

Peserta yang hadir  menggunakan kostum kaos Kemenag dan sebagian peserta menggunakan  tanda anggota FGSNI bahkan ada pula yang memakai  Topi dan PIN FGSNI.

Istariayah salah satu peserta jalan sehat mengatakan,   jalan sehat ini sebagai ajang  silaturahmi kebersamaan bertemu sesama anggota FGSNI lain. 

Diketahui, bahwa peserta jalan sehat yang juga anggota Fgsni, Widodo, mendapatkan durian tiban ,yakni menang undian berupa hadiah Kulkas.

Acara Jalan Santai ini juga melibatkan gabungan Organisasi Profesi lainya,bagi  FGSNI Kab. Magelang, hubungan orprof  tetap harus  menjalin sebagai bemtuk  kerukunan dan silaturahmi antar guru Kemenag dan orprof di Magelang.Tambah Istariyah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun