b. Meningkatkan interaksi sosial antara pendidik dan peserta didik
c. Mengurangi fleksibilitas dalam penyampaian materi pembelajaran
d. Menyebabkan ketergantungan peserta didik pada teknologi
e. Membatasi kemampuan peserta didik dalam berkolaborasi dan diskusi
Jawaban : A
4. Model pembelajaran blended terdiri dari 3 komponen utama yaitu ...
a. Pembelajaran luring, pembelajaran campuran, pembelajaran inovatif
b. Pembelajaran luring, pembelajaran jarak jauh, pembelajaran kreatif
c. Pembelajaran daring, pembelajaran tatap muka, pembelajaran mandiri
d. Pembelajaran daring, pembelajaran luring, pembelajaran campuran
e. Pembelajaran daring, pembelajaran tidak langsung, pembelajaran aktif