Pohonnya sudah mulai meninggi..
Di selokan timur rumah... Tetangga yang sholeh
Setiap hari kau di hempas hujan badai..
Air menggenangi pohonnya kau tetap tegar
Kau tetap kuat.. Tak tergoyahkan
Saat hujan lebat,air memenuhi selakon dari rumah ke rumah
Bersama rumput liar dan tumbuhan yang lainnya
Bunga yang indah kemaren sudah di cabut dari akarnya..
Karena menghambat laju air... Saat hujan...
Tapi kau semakin kokoh kemangi ku
Dan semakin subur saat ku ambil daun-daun mudamu