Relakan aku pergi, meninggalkan dirimu
Memang aku bukan jodohmu
Semesta tidak merestui cinta kita
Meskipun berat terasa dalam jiwa
Lupakan akuÂ
Agar engkau cepat dapat penggantiku
Yang bisa mengerti perasaanmu
menjalani hari-hari indahmu
Sebetulnya berat kurasa cerita ini
Tapi mungkin ini yang terjadi
Meninggalkanmu yang pernah berarti
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!