Mohon tunggu...
Agung Han
Agung Han Mohon Tunggu... Wiraswasta - Blogger Biasa

Part of #Commate'22- Now - KCI | Kompasianer of The Year 2019 | Fruitaholic oTY'18 | Wings Journalys Award' 16 | agungatv@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Akses Baru Stasiun Pondok Ranji via Bintaro

21 Juni 2022   14:11 Diperbarui: 26 Juni 2022   11:12 3894
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sungguh, perkembangan yang menyenangkan. Mengingat kondisi selama pandemi, kita semua tiarap dan terbatas bergerak. Banyak perusahaan gulung tikar, sumber pencarian nafkah tertutup. Keadaan ekonomi sebagian besar kita, benar-benar diuji dengan keseretan.

Maka pembukaan akses baru Stasiun baru Pondok Ranji, bagai membawa efek domino yang menyenangkan. Tercipta tempat kerumunan baru, otomatis akan membuka market baru. Apalagi berbagai fasilitas tengah dikerjakan, tentu akan menarik minat orang untuk datang.

Saya sangat yakin, dengan meningkatnya layanan dan fasilitas di moda transportasi massal. Akan membuat orang penasaran, beralih dari kendaraan pribadi ke transportasi publik. Efek ke sektor green, dalam jangka waktu panjang bisa diraih.

Semua yang menyangkut kepentingan publik, musti mendapat dukungan publik. Dan sangat mungkin, dampak baik juga dirasakan oleh publik.

Secara pribadi saya ucapkan, selamat buat warga Tangsel khususnya di sekitaran Bintaro. Semoga Stasiun Pondok Ranji Baru, semakin menarik minat warga bertransportasi masal.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun