Mohon tunggu...
Agung Han
Agung Han Mohon Tunggu... Wiraswasta - Blogger Biasa

Part of #Commate'22- Now - KCI | Kompasianer of The Year 2019 | Fruitaholic oTY'18 | Wings Journalys Award' 16 | agungatv@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Lakukan Semua dengan Cinta

25 Januari 2019   03:11 Diperbarui: 25 Januari 2019   03:28 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berharap pada anak terkasih, kelak tidak mengikuti jejak orang tua, menjadi penjual meja keliling atau pencari makanan ternak.

Bayangkan, apabila para ayah dan ibu (pada contoh di atas) hanya separuh hati keluar dari rumah untuk menjemput rejeki. Mungkin saja si ayah pulang lebih awal, pundaknya tak tahan berlama memanggul beban, dilepas dengan harga tak balik modal.

Sementara si ibu balik kerumah lebih cepat, padahal rumput pakan ternak belum memenuhi keranjang digendongan. Sangat disayangkan waktu telah mereka 'investasikan' berlalu tanpa hasil maksimal dan memadai karena putus harapan.

ilustrasi-dokpri
ilustrasi-dokpri
Namun jiwa-jiwa kokoh itu, menjadi kodrat dari setiap pecinta. Benak mereka dipenuhi kekuatan, mempersembahkan yang terbaik untuk orang dicinta. Energi cinta mengabaikan segala kesah dan mudah menyerah, menggandakan energi dan segenap daya upaya.

Melakukan semua upaya dengan cinta, adalah menyelami rahasia kehidupan intu sendiri. mendekatkan diri pada hakikat penciptaan manusia. Bahwa manusia yang mengenggam cinta, akan bersua alasan keberadaannya di muka dunia. - salam-

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun