Kami yang di pinggiran pun harus diberikan porsi perhatian sepadan. Jangan mentang-mentang orang pinggiran lantas dipinggirkan.Â
Apabila setiap keputusan yang menyangkut distribusi air dari hulu menuju hilir dilakukan tanpa pertimbangan yang adil atau tanpa sepengetahuan orang yang merasakan efek negatif dari keputusan itu, maka bersiaplah untuk "ditagih" urusannya kelak di hari perhitungan.
Salam hangat,
Agil S HabibÂ
Refferensi :
[1]
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI