Mohon tunggu...
Afviya Nabila
Afviya Nabila Mohon Tunggu... Freelancer - freelancer

masih mencari jalannya di balik layar dan papan huruf

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Sukses Bintangi Vincenzo, Simak Perjalanan Karir Jeon Yeo Bin

3 Mei 2021   16:52 Diperbarui: 3 Mei 2021   17:18 3138
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Drama Pertama Jeon Yeo Bin adalah Save Me (kompas.com/viu)

Jeon Yeo Bin berperan sebagai Lee Eun Jung, seorang sutradara film dokumenter yang mengendalikan perusahaan produksi yang ia dirikan sendiri. Lee Eun Jung juga dikisahkan mengalami PTSD setelah kekasihnya meninggal.

5. Sempat Ingin Keluar Dari Karir Akting

Jeon Yeo Bin mengaku ia terlambat dalam melakukan debut akting, dimana ketika berperan dalam film The Treacherous, ia sudah menginjak umur 26 tahun. 

Pada wawancara yang sempat ia lakukan bersama Elle, ia mengungkapkan bahwa ia berniat keluar jika ia tidak memiliki perkembangan dalam karir aktingnya hingga umur 30 tahun dan mencari pekerjaan baru.  

Jeon Yeo Bin dalam Drama Vincenzo (star.grid.id)
Jeon Yeo Bin dalam Drama Vincenzo (star.grid.id)
Namun rencana itu pun seketika digagalkan ketika ia memilih untuk menguji nyali dengan bergabung dalam proyek drama Vincenzo bersama Song Joong Ki. Wah, Jeong Yeo Bin yang hampir menyerah jadi semangat berakting lagi karena Vincenzo, nih!

6. Rencana Membintangi Drama Baru Berjudul Glitch

Belakangan terdengar ketika drakor Vincenzo masih tayang, Jeon Yeo Bin sudah dapat tawaran untuk drama baru, loh! Proyek drama ini diusung oleh Netflix dengan Jin Han Sae, kreator serial original populer milik Netflix yang berjudul Extracurricular, loh. 

Baca juga : Review: Extracurricular, Partner in Crime Kim Dong Hee dan Park Ju-hyun

Dikutip dari Ilgan Sports, Jeon Yeo Bin akan memerankan karakter Hong Ji Hyo yang kehilangan kekasihnya akibat cahaya misterius. Ia kemudian meminta bantuan anggota komunitas UFO yang kabarnya akan diperankan oleh Nana After School untuk mengungkapkan misteri aneh ini. Hm, drama barunya genre fantasi, sepertinya Jeon Yeo Bin memang bisa berakting dalam genre apa saja, ya!

Sekarang kita semakin tahu kan aktris Jeon Yeo Bin tidak hanya bagus dalam memerankan karakternya dalam Vincenzo, namun ia memang aktris bertalenta yang terus mengembangkan karirnya hingga memerankan karakter dari berbagai genre. 

Nah, selama kita menunggu informasi lebih lanjut mengenai serial drama Glitch ini, kita bisa menonton perannya di drama dan film lain terlebih dahulu, kan. Tidak hanya menonton Vincenzo lewat Netflix, menonton drama Jeon Yeo Bin yang lain seperti Be Melodramatic juga tersedia di platform online, seperti Viu, loh!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun