Mohon tunggu...
Afry Anti Umaeroh
Afry Anti Umaeroh Mohon Tunggu... Freelancer - Content Writer

Penulis Pemula

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Mengenal Petrikor: Aroma Khas Saat Hujan Turun

23 Oktober 2023   23:08 Diperbarui: 5 November 2023   21:59 178
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi/nakita.grid.id

Bau hujan dianggap sebagai terapi alami yang mampu memberikan ketenangan dan kebahagiaan, sehingga mampu mengurangi tingkat stres yang dialami seseorang. Inilah sebabnya mengapa orang merasakan ketenangan serta merasa emosional saat hujan turun.

Mungkin bagi sebagian orang fenomena munculnya aroma unik ketika hujan merupakan fenomena biasa, namun aroma ini memiliki manfaat alami yang penting.

Aroma petrikor sering dihubungkan dengan beberapa manfaat bagi lingkungan dan kehidupan tanaman di sekitar kita. Pertama, aroma hujan membantu menghidupkan kembali tanah yang kering dan mengaktifkan pertumbuhan mikroorganisme yang penting bagi kesehatan tanah.

Selain itu, senyawa-senyawa organik yang terkandung dalam petrikor dapat berkontribusi pada siklus hidup tumbuhan dan keberlangsungan ekosistem secara keseluruhan.

Aroma hujan juga dikaitkan dengan penurunan suhu udara, yang dapat membantu menyegarkan udara di sekitar dan menciptakan kondisi yang lebih nyaman bagi makhluk hidup.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun