Mohon tunggu...
Afif Auliya Nurani
Afif Auliya Nurani Mohon Tunggu... Guru - Pengajar

Semakin kita merasa harus bisa, kita harus semakin bisa merasa

Selanjutnya

Tutup

Film Artikel Utama

Libur Telah Tiba, Inilah Rekomendasi Film Plot-Twist yang Seru Abis!

27 Desember 2022   20:38 Diperbarui: 31 Desember 2022   14:00 1883
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain mampu membuat seluruh penonton menebak siapa pembunuh sesungguhnya, kedua film ini juga mampu memanjakan mata karena sinematografinya yang keren. Bumbu romansa dan komedi juga tidak ketinggalan untuk menghibur penonton. Dijamin nggak bakal bosen sama sekali!

Genre: Kriminal, Drama, Misteri

Rating IMDb: 6.5/10 (Murder on the Orient Express); 6.3/10 (Death on the Nile)

Rating Pribadi: 7.9/10 for both

The Invisible Guest (2016)

The Invisible Guest. Sumber: Oteki Sinema
The Invisible Guest. Sumber: Oteki Sinema

Menurut saya, sejauh ini film The Invisible Guest adalah film paling mind blowing di antara film yang pernah saya tonton. The Invisible Guest atau Contratiempo merupakan film Spanyol yang disutradai oleh Oriol Paulo dan diproduksi Warner Bross Studio.

Film ini menceritakan tentang Adrian Doria, seorang pengusaha muda sukses yang diduga terlibat kasus pembunuhan seorang fotografer.

Long story short, Doria diperkenalkan oleh pengacara yang memiliki spesialisasi bidang judical declaration dan witness preparation bernama Virginia Goodman.

Dengan alur cerita maju-mundur, Goodman datang menemui Doria 3 jam lebih awal sebelum persidangan untuk menganalisa dan mempersiapkan skenario terbaik bagi kliennya.

Film ini menyuguhkan berbagai macam spekulasi dan juga kejutan hingga di akhir cerita. Dengan tagline, "Every story has two sides, the truth is only one" penonton akan dibuat berpikir dan serius dalam menganalisa siapa pelaku sebenarnya dan apa yang akan terjadi di ending.

Saran saya, jangan lupa perhatikan detil percakapan dan gerak-gerik pemain di setiap scene, ya~

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun