Dualisme bagai pisau bermata dua
Bila kita terpaku olehnya
Kita akan terjerumus di dalamya
Bila kita berpihak pada kebaikan
kadang kita akan dimanfaatkan juga
Dalam Kehidupan, bila kita memilih kebaikan
tentunya jalan kita itu kebaikan
tapi dalam jalan itu pasti masih ada lagi baik dan buruk
tentunya pilihan itulah yang menguji diri kita
Keputusan itu nanti akan menentukan jalan kita selanjutnya
Tidak ada yang Abadi (Makhluk), Semua memiliki kehidupannya
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI