Mohon tunggu...
Agnes Dyna
Agnes Dyna Mohon Tunggu... -

simple but complicated

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

10 Best Actresses, yang Mana Pilihan Favorit Teman-teman?

27 Januari 2010   17:46 Diperbarui: 26 Juni 2015   18:13 587
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hiburan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Halo apa kabar semua ~~ Kali ini temanya artis-artis favorite saya dan teman-teman semua, di sini saya gak bermaksud merating, saya juga tidak pandai dalam menentukan siapa yang terbaik. Namun dari banyaknya film yang dibintangi, penghargaan yang telah mereka raih, dan aktingnya yang mengena dan membekas di hati ^_^. Jika ada yang tidak berkenan atau terlewat ingatkan ya... Yuk, langsung saja... 1. Jodie Foster [caption id="attachment_62393" align="alignleft" width="230" caption="Jodie Foster tetap cantik bertambahnya usia"][/caption] Dia dikenal sebagai artis pintar, cantik dan hebat. Jodie Foster (lahir 19 November 1962) adalah peraih Academy Award dua kali, bahkan sekarang dia mendirect film-filmnya sendiri.  Jodie termasuk artis selektif dalam memilih film yang akan diperankannya, film The Silence of the lambs (1991) membawanya ke banyak penghargaan (termasuk Piala Oscar), yaitu : Academy Award for Best Actress BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role Chicago Film Critics Association Award for Best Actress Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama Kansas City Film Critics Circle Award for Best Actress London Film Critics Circle Award for Best Actress New York Film Critics Circle Award for Best Actress Nominated — Saturn Award for Best Actress Dalam film Flightplan aktingnya bagus dan nyaris menyita perhatian dibandingkan pemain yang lainnya, seakan-akan filmnya memang lebih memusatkan ke artis ini, atau kadang menjadi pahlawan di saat krisis. Foster mirip Tom Hanks dimana sering menjadi central dan menjadi bintang tunggal dalam film yang diperankannya. Foster untuk pertama kalinya mengungkapkan jati diri orientasi seksnya saat mendapatkan penghargaan pada Desember 2007 silam. Setelah 14 tahun menjalin hubungan dengan Cydney Bernard, kini pasangan yang pertama kali bertemu saat pembuatan film 'Sommersby' di tahun 1993 itu memutuskan untuk berjalan masing-masing. Lalu jatuh cinta pada Cindy Mort saat syuting film The Brave One pada tahun 2006 silam dan dikabarkan sekarang telah berpisah. Sekilas Filmografi : 1976-Taxi Driver (Nominated — Academy Award for Best Supporting Actress) (Kansas City Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress) (National Society of Film Critics Award for Best Supporting Actress) 1988-The Accused (Academy Award for Best Actress) (David di Donatello for Best Foreign Actress) (Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama Tied with Sigourney Weaver for Gorillas in the Mist: The Story of Dian Fossey and Shirley MacLaine for Madame Sousatzka) (Kansas City Film Critics Circle Award for Best Actress) (National Board of Review Award for Best Actress)(Nominated — BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) [caption id="attachment_62420" align="alignleft" width="227" caption="Selain artis juga executive producer"][/caption] 1994-Nell (David di Donatello for Best Foreign Actress) (Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Leading Role) (Southeastern Film Critics Association Award for Best Actress) (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama) 1997-Contact (Saturn Award for Best Actress) Nominated — Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama 1999-Anna and The King 2002-Panic Room (Nominated — Saturn Award for Best Actress) 2005-Flightplan 2007-The Brave One (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama) (executive producer) Tantangan Foster, dalam film Brave One ini adalah dia berubah total menjadi orang lain, dan bukan sekedar muncul sebagai pahlawan saat krisis. Ia menjadi Erica Bain adalah seorang kolumnis radio yang mencintai setiap denyut dan detik Kota New York, yang berkeliling kota dengan menggunakan pistol otomatis. 2008-Nim's Island 2010-The Beaver 2. Meryl Streep [caption id="attachment_62438" align="alignleft" width="192" caption="Meryl Streep"][/caption] Mary Louise Streep (lahir di Summit, New Jersey, Amerika Serikat, 22 Juni 1949) adalah seorang aktris teater, televisi, film Amerika Serikat. Sudah banyak sekali film yang ia bintangi, puluhan. Dia peraih Academy Award dua kali, Golden Globe enam kali serta langganan menjadi nominasi dalam Academy Award (Oscar), BAFTA Award,  Screen Actors Guild Award,  maupun  Golden Globe Award. Saya terkesan dengan filmnya berjudul The Devil Wears Prada, disitu dia berperan sebagai bos majalah mode terkenal yang menyebalkan tapi sebenarnya baik, dia terlihat cantik berkelas. Kemudian filmnya yang berjudul Mamma Mia!. Wah ternyata dia menyanyi dan menari, di sana dia berperan sebagai seorang ibu yang memiliki satu anak gadis namun dia sendiri juga tidak tau pasti siapa ayah dari anaknya itu karena tiba-tiba saja datang tiga orang laki-laki yang diduga kemungkinan besar adalah ayah dari anak gadisnya itu. Sekilas Filmografi (film yang dibintanginya banyak sekali jadi saya pilih yang banyak mendapat penghargaan saja): [caption id="attachment_62472" align="alignright" width="300" caption="Di film Sophie's Choice"][/caption] 1979-Kramer vs. Kramer (Academy Award for Best Supporting Actress) (Golden Globe Award for Best Supporting Actress - Motion Picture) 1982-Sophie's Choice (Academy Award for Best Actress) (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 1983-Silkwood (Nominated — Academy Award for Best Actress) 1985-Out of Africa (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 1988-A Cry in the Dark (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 1995-The Bridges of Madison Country (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) (Nominated — Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Leading Role) 1998-One True Thing (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) (Nominated — Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2002-Adaptation (Chicago Film Critics Association Award for Best Supporting Actress) (Florida Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress) (Golden Globe Award for Best Supporting Actress - Motion Picture) (Southeastern Film Critics Association Award for Best Supporting Actress) (Nominated — Academy Award for Best Supporting Actress) [caption id="attachment_62469" align="alignright" width="199" caption="Berperan cantik Dalam The Devil Wears Prada"][/caption] 2006-The Devil Wears Prada (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) (North Texas Film Critics Award for Best Actress) (London Film Critics Circle Film Award for Actress of the Year) (National Society of Film Critics Award for Best Supporting Actress also for A Prairie Home Companion) (Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) (Nominated — Academy Award for Best Actress) (Nominated — BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) (Nominated — MTV Movie Award for Best Villain) 2008-Doubt (Broadcast Film Critics Association Award for Best Actress tied with Anne Hathway for Rachel Getting Married) (Iowa Film Critics Award for Best Actress) (Kansas City Film Critics Circle Award for Best Actress) (North Texas Film Critics Award for Best Actress) (Phoenix Film Critics Society Award for Best Actress) (Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Leading Role) (Washington D.C. Area Film Critics Association Award for Best Actress) (Nominated — Academy Award for Best Actress) -Mamma Mia! (Rembrandt Award (NL) - Best International Actress) (National Movie Award (UK) — Best Female Performance) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) 2009-Julie & Julia (Boston Society of Film Critics Award for Best Actress) (North Texas Film Critics Award for Best Actress) (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) (New York Film Critics Circle Award for Best Actress also for The Fantastic Mr. Fox) (Phoenix Film Critics Society Award for Best Actress) 3. Nicole Kidman [caption id="attachment_62483" align="alignleft" width="300" caption="Nicole Kidman"][/caption] Nicole Mary Kidman, AC (lahir di Honolulu, Hawaii, Amerika Serikat, 20 Juni 1967) adalah salah satu aktris Hollywood yang memimpin. Telah meraih penghargaan Academi Award satu kali, Golden Globe tiga kali selain itu ia juga bisa menyanyi. Kidman memiliki 2 kewarganegaraan yaitu Amerika Serikat dan Australia, ia selain cantik menawan juga tinggi (179 cm). Dulu bersama Tom Cruise merupakan pasangan Hollywood favorit bagai raja dan ratu namun akhirnya mereka berpisah juga. Setelah berpisah justru sinar bintangnya semakin berkilau. Tahun 2001 film-film yang ia bintangi beberapa saya suka seperti The Others, alur ceritanya tidak mudah ditebak. Yang lainnya Moulin Rouge!, kisah cinta antara seorang penyair bernama Christian (Ewan McGregor) dan courtesan (penghibur), Satine (Nicole Kidman), dan intrik2 di sekitarnya. Kostum-kostumnya indah, ada nyanyian juga, sungguh menarik. Sekilas Filmografi : 1987-Vietnam (Australian Film Institute Award for Best Performance by an Actress in a Mini Series) 1991-Billy Bathgate (Nominated — Golden Globe Award for Best Supporting Actress - Motion Picture) [caption id="attachment_62540" align="alignright" width="168" caption="Meraih Oscar di film The Hours dengan tampilan tidak cantik seperti biasanya menggunakan hidup tempelan agar terlihat besar dan kaku"][/caption] 1995-To Die For (Boston Society of Film Critics Award for Best Actress) (Broadcast Film Critics Association Award for Best Actress) (Empire Award for Best Actress) (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) (London Critics Circle Film Award for Actress of the Year) (Seattle International Film Festival Award for Best Actress) (Nominated — BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) -Batman Forever 1999-Eyes Wide Shut (Blockbuster Entertainment Award for Favorite Actress) (Nomination — Satellite Award for Best Actress – Motion Picture Musical or Comedy) 2001-Moulin Rouge! (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) (Empire Award for Best Actress) (London Film Critics Circle Award for Best Actress) [caption id="attachment_62547" align="alignleft" width="154" caption="Bersama Ewan McGregor lawan mainnya di Moulin Rouge!"][/caption] (Nominated — Academy Award for Best Actress) (MTV Movie Award for Best Female Performance) (MTV Movie Award for Best Musical Sequence) (Nominated — Australian Film Institute Award for Best Actress in a Leading Role) -The Others (Saturn Award for Best Actress) (Nominated — BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2002-The Hours di sini dia juga beradu akting dengan Meryl Streep (Academy Award for Best Actress) (BAFTA Award for Best Actress in a Leading Role) (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) (Kansas City Film Critics Circle Award for Best Actress) (Las Vegas Film Critics Society Award for Best Actress) (Silver Bear for Best Actress) 2003-Cold Mountain (Nomination — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2004-Birth (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2005-Bewitched 2007-The Golden Compass (Nominated — Australian Film Institute International Award for Best Actress) 2008-Australia (Nominated — Teen Choice Award for Choice Movie Actress: Drama) 2009-Nine (Satellite Award for Best Cast – Motion Picture) 4. Sigourney Weaver [caption id="attachment_62635" align="alignleft" width="233" caption="Sigourney Weaver"][/caption] Yapzz ini dia wanita jagoan, alien saja tamat riwayat hidupnya sama dia :D. Lahir dengan nama Susan Alexandra Weaver di New York City, 8 Oktober 1949) adalah seorang aktris. Ia berasal dari Amerika Serikat. Ia memerankan Letnan Ellen Ripley yang fenomenal, menyita otak saya pada zamannya dalam serial bioskop Alien, ada dari 4 bioskop Alien, Aliens,  Alien 3, dan Alien Resurrection. Pokoknya gayanya menurut saya keren ^_^, rasanya Ripley kalau bukan si ibu satu ini gak ok. Namun ia meraih dua piala Golden Globenya di film Gorillas in the Mist: The Story of Dian Fossey danWorking Girl di tahun yang sama, 1988. Sekilas Filmografi : 1979-Alien (Nominated – BAFTA Award for Best Newcomer) (Nominated – Saturn Award for Best Actress) 1984-Ghostbusters 1986-Aliens (Saturn Award for Best Actress) (Nominated – Academy Award for Best Actress) (Nominated – Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama) 1988-Gorillas in the Mist: The Story of Dian Fossey (Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama) (Nominated – Academy Award for Best Actress) -Working Girl (Golden Globe Award for Best Supporting Actress – Motion Picture) (Nominated – Academy Award for Best Supporting Actress) (Nominated – BAFTA Award for Best Actress in a Supporting Role) 1989-Ghostbusters II 1992-Alien 3 (Co-Producer) (Nominated – Saturn Award for Best Actress) 1997-The Ice Storm (BAFTA Award for Best Actress in a Supporting Role) (Nominated – Golden Globe Award for Best Supporting Actress – Motion Picture) (Nominated – Satellite Award for Best Supporting Actress - Motion Picture) [caption id="attachment_62694" align="alignleft" width="300" caption="Yay... walau aneh dan agak menjijikkan, tapi kenapa tetap saja saya penasaran mengikuti sampai habis semua film serial alien"][/caption] -Snow White: A Tale of Terror (Nominated – Primetime Emmy Award for Outstanding Lead Actress - Miniseries or a Movie) (Nominated – SAG Award for Outstanding Female Actor - Miniseries or Television Film) -Alien Resurrection (Co-Producer) (Nominated – Saturn Award for Best Actress) 1999-A Map of the World (Nominated – Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Drama) (Nominated – Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Drama) -Galaxy Quest Nominated – Saturn Award for Best Actress [caption id="attachment_62704" align="alignright" width="180" caption="Menjadi dokter di Avatar"][/caption] 2001-Heartbreakers (Nominated – Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) 2002-The Guys (Nominated – Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2004-Imaginary Heroes (Nominated – Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Drama) 2009-Avatar 5. Sandra Bullock [caption id="attachment_62584" align="alignleft" width="122" caption="Sandra Bullock"][/caption] Sandra Annette Bullock (lahir di Arlington County, Virginia, Amerika Serikat, 26 Juli 1964) adalah seorang aktris film Amerika Serikat. Ia mulai berkarir di dunia film sejak akhir-akhir 1980-an. Sejak film Speed dengan lawan mainnya si tampan Keanu Reeves, Bullock semakin terkenal. Itu salah satu film favorit saya di mana dia berdua Reeves berusaha mengendalikan sebuah Bus :). Film lainnya yang saya suka adalah Miss Congeniality, dia berperan sebagai agen yang menyamar menjadi salah satu peserta miss-missan padahal dia adalah seorang yang bisa dibilang tomboy, aktingnya bagus dan mengundang tawa. Selain itu ada The Lake House film romantis yang cute sekali patut ditonton untuk yang suka drama cinta dimana dia dipasangkan lagi dengan Keanu Reeves, wah koq kayanya mereka cocok banget ya. Bercerita tentang seorang wanita yang hidup di tahun 2006 bersurat-suratan lewat kotak pos ajaib dengan pria yang hidup di tahun 2004. Yang terakhir yang saya suka baru-baru ini filmnya wara wiri di 21 ataupun XXI, The Proposal hmm, yang ini seru teman-teman yang belum nonton segera nonton deh ^_^ [caption id="attachment_62610" align="alignright" width="300" caption="Adegan di Lake House"][/caption] Sekilas Filmografi : 1993-Demolition Man 1994-Speed 1995-While You Were Sleeping (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) 1996-A Time to Kill 1997-Speed 2: Cruise Control 1998-Hope Floats 2000-Miss Congeniality (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) 2002-Two Weeks Notice 2004-Crash (Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Cast in a Motion Picture) (Broadcast Film Critics Association Award for Best Cast) 2005-Miss Congeniality : Armed and Fabulous 2006-The Lake House 2007-Premonition -The Proposal (Nominated — Satellite Award for Best Actress — Motion Picture Musical or Comedy) (Nominated — Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy) -The Blind Side (Broadcast Film Critics Association Award for Best Actress (tied with Meryl Streep)) (Golden Globe Award for Best Actress - Motion Picture Drama) (People's Choice Award for Favorite Movie Actress) (Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Leading Role) (Nominated — Houston Film Critics Society Award for Best Actress) (Nominated — San Diego Film Critics Society Award for Best Actress) (Nominated — Washington DC Area Film Critics Association for Best Actress) ~~~Lanjut ke  , stay nongkrong di sini (kalau belum bosan bacanya ya hehe) yuk...yuk... ^__^

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun