Mohon tunggu...
Ardatila P
Ardatila P Mohon Tunggu... Lainnya - Professional Front Office

Born to be a Hero

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswi KKN UNTAG Surabaya Menciptakan Ruang Rembug Kewirausahaan RW.02 Medokan Semampir Surabaya

14 Juni 2023   00:06 Diperbarui: 14 Juni 2023   09:56 378
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemanfaatan Ruang Rembug Pelayanan Kewirausahaan Oleh Warga RW.02 Medokan Semampir Surabaya

Penyajian Program KKN yang diterapkan ini sangat membantu UMKM di RW.02 Medokan Semampir, diantaranya yakni :

  • Menciptakan Ruang Rembug Kewirausahaan guna sebagai wadah warga RW.02 untuk bisa bertukar ilmu dalam mengatasi kendala yang menjadi penghadang Kewirausahaan dari warga.
  • Memahami apa saja tujuan yang bisa dicapai oleh warga terkait pengembangan Kewirausahaan (UMKM).
  • Menciptakan pengembangan pada kawula muda yang ada di lokasi RW.02 Medokan Semampir bisa ikut turut serta mengembangkan ide kemajuan UMKM di lokasi ini.
    Pemanfaatan Ruang Rembug Pelayanan Kewirausahaan Oleh Warga RW.02 Medokan Semampir Surabaya
    Pemanfaatan Ruang Rembug Pelayanan Kewirausahaan Oleh Warga RW.02 Medokan Semampir Surabaya

Kegiatan KKN dari Mahasiswa & Mahasiswi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya ini mendapatkan apresiasi penuh dari perangkat desa maupun dari warga RW.02 Medokan Semampir Surabaya.

Besar harapan dari program KKN ini, baik dari ilmu, strategi dan program kewirausahaan di wilayah ini dapat terus berkembang dan terus berprestasi guna mendulang pergerakan kemajuan UMKM di Tanah Air tercinta Indonesia, terlebih di wilayah RW.02 Medokan Semampir Surabaya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun